Kunci Jawaban IPS Kelas 7 Halaman 269, Persamaan dan Perbedaan Masyarakat Indonesia pada Masa Kesultanan

- 8 Juni 2022, 12:32 WIB
Kunci jawaban untuk mata pelajaran IPS kelas 7 halaman 269
Kunci jawaban untuk mata pelajaran IPS kelas 7 halaman 269 /Buku paket IPS kelas 7/Buku.kemdikbud.go.id/

Baca Juga: Pengukuran, Pembahasan Materi IPA kelas 7 SMP

Adapun Banten yang juga mengambil peran dalam perdagangan karena ada Sunda Kelapa yang menjadi tempat perdagangan yang cukup besar.

b. Bidang Politik

Semua kesultanan memiliki corak politik yang sama yaitu kerajaan.

Dalam sistem politik kerajaan, sistem pemerintahannya dipimpin langsung oleh seorang sultan.

Baca Juga: Kata Khusus dan Kalimat Perincian, Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 9, 10, 11

Kemudian masa kepemimpinan sultan dihitung dari dia mulai naik tahta sampai pada saat ia menyerahkan kekuasaannya kepada keturunannya.

Sementara itu untuk perbedaannya terdapat pada bidang kebudayaan.

Dimana kebudayaan masa kesultanan Samudera Pasai dan Aceh akan berbeda dengan kesultanan Banten dan Demak.

Sebab kesultanan Samudera Pasai dan Aceh berkembang di Sumatera, sedangkan kesultanan Banten dan Demak masih terpengaruh budaya Jawa.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah