Contoh Soal PAT UAS Matematika Kelas 7 Semester 2 K13 Full Kunci Jawaban Pilihan Ganda 2022

- 5 Juni 2022, 18:00 WIB
Contoh Soal PAT UAS Matematika Kelas 7.
Contoh Soal PAT UAS Matematika Kelas 7. /Pixabay/Pixabay

B = 280.000 

7. Jumlah uang Vira dan Amel Rp28.000,00. Perbandingan kelereng Vira dan Amel 3 : 4. Tentukan jumlah uang Vira ?

Baca Juga: Soal PAT Fisika Kelas 11 Semester 2 Kurikulum 2013 Sesuai Kisi-Kisi Tahun 2022

A. Rp10.000
B. Rp12.000
C. Rp14.000
D. Rp16.000

jawaban B.

jumlah uang Vria dan Amel = 28.000
perbandingan kelereng Vira dan Amel

= 3 : 4

 Lakukan penjumlahan 3 + 4 =7
Uang Vita = 3/7 x 28.000
= 3 x 4000
= 12.000

8. Stok beras sebuah keluarga sebanyak 35 kg habis dalam waktu 15 hari. Kemudian membeli beras lagi sebanyak 56kg, maka stok beras tersebut akan habis dalam waktu berapa hari?

A. 18 hari
B. 20 hari
C. 24 hari
D. 26 hari

jawaban C

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x