Soal PTS IPS Kelas 3 Semester 2 K13 Terbaru, Dilengkapi Kunci Jawaban 2022

- 5 Juni 2022, 11:17 WIB
Ilustrasi Soal PTS IPS Kelas 3 Semester 2 K13 Terbaru, Dilengkapi Kunci Jawaban 2022
Ilustrasi Soal PTS IPS Kelas 3 Semester 2 K13 Terbaru, Dilengkapi Kunci Jawaban 2022 /Pixabay.com/14995841

RINGTIMES BALI - Berikut soal-soal IPS kelas 3 SD  yang bisa dipelajari sebelum ujian.

Sebelum mengikuti ujian PTS, ada baiknya siswa mempelajari beberapa soal agar lebih paham materi Kurikulum 2013.

Dalam artikel ini akan dibahas contoh soal IPS kelas 3 SD untuk persiapan PTS semester 2 tahun 2022.

Baca Juga: Soal PAT PAI Kelas 5 Semester 2 dan Kunci Jawaban Part 2 Terbaru 2022 Full Pembahasan, Auto Juara

Berikut soal dari kanal Saung Ilmu yang bisa dipelajari sesuai materi Buku Paket Kemdikbud dengan pembahasan kunci jawaban dipandu alumni PGSD - Universitas Terbuka, Diana Zulfa ni:

1.  Kegiatan tukar menukar barang dengan barang ketika uang belum ditemukan disebut...
a. Jual beli
b. Berdagang
c. Barter
d. Transaksi

Pembahasan : pertukaran barang dengan barang disebut barter
Jawaban : C

2. Sebagian besar penduduk Indonesia hidup bercocok tanam, sehingga Indonesia disebut negara...
a  republik
b. Kesatuan
c. Agraris
d  maritim

Pembahasan : Indonesia disebut negara agraris karena penduduknya banyak yang bercocok tanam
Jawaban : C

3. Alat tukar yang digunakan dalam kegiatan jual beli saat ini adalah...
a. Emas
b. Logam
c. Uang
d. Perhiasan

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah