Pembahasan Tugas Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 265, Kaidah Kebahasaan Teks Drama Panembahan Reso

- 3 Juni 2022, 21:32 WIB
Berikut pembahasan tugas halaman 265 Bahasa Indonesia kelas 11.
Berikut pembahasan tugas halaman 265 Bahasa Indonesia kelas 11. /Tangkapan layar Buku Bahasa Indonesia kelas 11 SMA MA Kemendikbud

Kutipan: Panembahan Reso, jadi saya datang kemari untuk mengantar teman-teman Aryo, yang dulu diutus oleh almarhum Sri Baginda Raja Tua untuk keliling kadipaten-kadipaten, menghadap kepada Anda.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 238. Kegiatan 9.2 Mencari Kata atau Istilah Penting Dalam Buku

6. Banyak menggunakan kata kerja yang menyatakan sesuatu yang dipikirkan atau dirasakan oleh tokoh, seperti "menentang".

Kutipan: Begitulah. Kecuali keadaan di Tegalwurung! Panji Tumbal berhasil ditawan oleh Pangeran Kembar. Pangeran Bindi menduduki seluruh Kadipaten Tegalwurung dan menyatakan menentang kedaulatan Maharaja kita, Berta menobatkan dirinya sendiri menjadi Raja. Pangeran Kembar mendukungnya.

7. Menggunakan kata-kata sifat (descriptive language) untuk menggambarkan tokoh, seperti "kuat".

Kutipan: Panembahan suamiku, ternyata Anda begitu kuat dan kuasa, kenapa Anda tidak ingin menjadi raja?

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 Halaman 250, Kegiatan 9.7: Hal Menarik Cerpen ‘Hukuman Manis Buat Arya’

Itulah pembahasan tugas halaman 265 Bahasa Indonesia kelas 11. Selamat belajar!

Disclaimer: pembahasan di atas dibuat untuk membantu siswa belajar. Pembahasan dapat kembali dieksplorasi.***

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x