Soal PAT UKK IPS Kelas 8 Semester 2, Soal Pilihan Ganda Pembahasan Terlengkap Tahun 2022

- 1 Juni 2022, 13:16 WIB
Ilustrasi soal PAT UKK IPS kelas 8 semester 2, soal pilihan ganda pembahasan terlengkap tahun 2022.
Ilustrasi soal PAT UKK IPS kelas 8 semester 2, soal pilihan ganda pembahasan terlengkap tahun 2022. /Pexels.com/Katerina Holmes

Pembahasan: Pengertian bunga adalah imbalan jasa untuk penggunaan uang atau modal yang dibayar pada waktu tertentu berdasarkan ketentuan atau kesepakatan

Baca Juga: Soal PAT UKK Prakarya Kelas 8 SMP MTs Semester 2 K13, Beserta Kunci Jawaban dan Pembahasan Terbaru 2022

3. Perdagangan antardaerah akan terjadi jika ada produk yang diperdagangkan. Hal yang menjadi tujuan perdagangan antardaerah adalah…

A. Meningkatkan produktivitas

B. Memperluas kesempatan kerja bagi masyarakat

C. Menyediakan alternatif alat pemuas kebutuhan

D. Memperoleh keuntungan dan memperluas jangkauan pasar

Jawaban: D

Pembahasan: Perdagangan antardaerah atau antarpulau dilakukan untuk memperoleh keuntungan yang berasal dari selisih harga jual dengan harga beli

Baca Juga: Soal PAT UKK Prakarya Kelas 8 Kisi-kisi Terbaru dan Pembahasan TA 2022 Semester 2 Part 2

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x