Soal PAT Pendidikan Agama Islam Kelas 11 Beserta Jawaban Semester 2 2022, Terlengkap

- 29 Mei 2022, 10:21 WIB
soal PAT Pendidikan Agama Islam kelas 11 beserta jawaban semester 2 2022, terlengkap. Ilustrasi
soal PAT Pendidikan Agama Islam kelas 11 beserta jawaban semester 2 2022, terlengkap. Ilustrasi /nadim/pexels

4. Khutbah menjadi bagian penting dari Shalat Jum’at. Khutbah bukan sekadar memenuhi pelaksanaan Shalat Jum’at, namun ada juga fungsi lain dari khutbah, yaitu ... .
A. mengingatkan kembali akan makna kehidupan
B. timbulnya kesadaran mendalam tentang kewajiban shalat
C. membebaskan seorang muslim dari kewajiban shalat
D. gugurnya kewajiban shalat bagi seorang muslim
E. terbebasnya seorang dari fardhu ‘ain

Jawaban : a

Pembahasan : Memberi pengajaran kepada jamaah mengenai bacaan dalam rukun khutbah, terutama bagi jamaah yang kurang memahami bahasa Arab.

Baca Juga: Soal UAS PAI Kelas 10 Semester 2 dan Kunci Jawaban Pilihan Ganda Kurikulum 2013 Tahun 2022

Mendorong jamaah untuk meningkatkan ketakwaan kepada Allah Swt dan Mengajak jamaah untuk selalu berjuang menggiatkan dan membudayakan Syariat Islam dalam masyarakat adalah fungsi kutbah.

5. Berdakwah menjadi kewajiban setiap muslim. Ketentuan menjadi dai lebih longgar dibanding khatib. Salah satu yang bukan termasuk syarat seorang juru dakwah (da’i) adalah ... .
A. memiliki ilmu dan pengetahuan yang memadai
B. mengembangkan wawasan ke-Islam-an dan kebangsaan
C. memilah ilmu sesuai dengan besar kecilnya manfaat yang didapat
D. hidupnya sejalan dengan prinsip Islam yang disampaikan
E. memberikan contoh dan teladan bagi diri dan pihak lain

Jawaban : b

6. Tidak semua orang mampu menjadi khatib. Di antara ketentuannya adalah muslim yang sudah baligh, berakal sehat dan taat beribadah, semua itu bagian dari ... .

Baca Juga: Soal UAS PAI Kelas 11 Semester 2 dan Kunci Jawaban Pilihan Ganda Kurikulum 2013 Tahun 2022


A. rukun khutbah
B. syarat khutbah
C. tata tertib khatib
D. adab khutbah
E. syarat khatib

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah