Soal PAT PJOK Kelas 10 Semester 2 Kurikulum 2013 Sesuai Kisi-Kisi UAS 2022

- 28 Mei 2022, 21:10 WIB
soal PAT PJOK kelas 10 semester 2 Kurikulum 2013 sesuai kisi-kisi UAS 2022. Ilustrasi
soal PAT PJOK kelas 10 semester 2 Kurikulum 2013 sesuai kisi-kisi UAS 2022. Ilustrasi /PEXELS/ Yan Krukov

Baca Juga: Soal UTS Matematika Kelas 5 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Lengkap Terbaru 2022

5. cara memukul kok dalam permainan bulu tangkis terbagi menjadi....
a. tiga bagian
b. lima bagian
c. enam bagian
d. dua bagian
e. satu bagian

jawaban: b

Pembahasan : terbagi menjadi lima :

- lob: memukul kok agar melambung setinggi mungkin,dan jatuh digaris belakang lapangan lawan.

- dropshot: memukul secara lurus dengan tenaga kecil/pelan.

- drive: pukulan mendatar,arah pukulan lurus/menyilang.

- netting: pukulan yg bertujuan agar kok jatuh tepat di net setelah berhasil melewatinya.

6. Induk organisasi bulu tangkis nasional di Indonesia adalah....
a. PSSI
b. IPSI
c. PERBASASI
e. PBSI

Baca Juga: Soal UTS Matematika Kelas 5 Semester 2 dan Kunci Jawaban, Lengkap Terbaru 2022

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah