Soal UAS PAS IPA Kelas 8 Semester 2 Full Kunci Jawaban dan Pembahasan Terlengkap 2022

- 27 Mei 2022, 10:40 WIB
Simak latihan soal UAS PAS IPA kelas 8 semester 2 dan kunci jawaban terlengkap 2022 full pembahasan sesuai kisi-kisi.
Simak latihan soal UAS PAS IPA kelas 8 semester 2 dan kunci jawaban terlengkap 2022 full pembahasan sesuai kisi-kisi. /Pixabay/ F1 Digitals/

Bagian yang ditunjuk oleh nomor 5 adalah ...

a. pelvis renalis
b. medulla
c. ureter
d. korteks

9. Kelainan yang diderita oleh mata pada gambar berikut adalah ...

Gambar soal nomor 9
Gambar soal nomor 9 Tangkap layar YouTube/SIGMA SMART STUDY

a. miopi sehingga harus dibantu dengan kacamata plus
b. hipermetropi sehingga harus dibantu dengan kacamata plus
c. miopi sehingga harus dibantu dengan kacamata minus
d. hipermetropi sehingga harus dibantu dengan kacamata minus

10. Sebuah kapal sedang mengukur kedalaman laut dengan menggunakan oscillator. Sebuah bunyi dengan frekuensi tertentu dipancarkan melalui air laut dan pantulannya diterima kapal setelah 3 detik.

Jika cepat rambat bunyi di air laut 1750 m/s, maka dalamnya laut adalah ...

a. 1167 m
b. 2625 m
c. 3500 m
d. 5250 m

Baca Juga: Soal PAT UKK Biologi Kelas 11 Semester 2 Tahun 2022 Sesuai Kisi-kisi Lengkap dengan Pembahasan

Kunci Jawaban

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah