Soal PAT UKK Seni Budaya Kelas 10 Semester 2 Tahun 2022 Sesuai Kisi-kisi, Lengkap dengan Pembahasan

- 27 Mei 2022, 07:45 WIB
Berikut soal PAT UKK Seni Budaya kelas 10 semester 2 tahun 2022 sesuai kisi-kisi kurikulum 2013 dan pembahasannya.
Berikut soal PAT UKK Seni Budaya kelas 10 semester 2 tahun 2022 sesuai kisi-kisi kurikulum 2013 dan pembahasannya. /Pixabay.com/F1 Digitals

RINGTIMES BALI – Berikut ini adalah soal PAT UKK Seni Budaya kelas 10 semester 2 tahun 2022 sesuai kisi-kisi lengkap dengan jawaban dan pembahasan.

Artikel kali ini akan memaparkan pembahasan soal PAT UKK mata pelajaran Seni Budaya untuk adik-adik kelas 10 SMA MA SMK.

Diharapkan pembahasan soal PAT UKK ini dapat membantu adik-adik kelas 10 dalam belajar dan siap menghadapi ujian Seni Budaya yang akan datang.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 SMP MTs Esai Uji Kompetensi 9 Semester 2 Kurikulum 2013

Dilansir dari rangkuman materi Seni Budaya kelas 10 di buku.kemdikbud, berikut pembahasannya sebagaimana dipandu Pak Guru Antes.

1. Kebudayaan memiliki karakteristik atau ciri-ciri tertentu. Berikut ini salah satu ciri-ciri dari kebudayaan adalah….

a. Tidak berdasarkan simbol

b. Bersifat statis

c. Unsur budaya tidak saling berkaitan

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x