Soal PAT UKK IPA Kelas 5 SD Kisi-kisi Terbaru dan Pembahasan TA 2022 Semester 2 Part 1

- 25 Mei 2022, 08:16 WIB
Ilustrasi pembahasan soal latihan PAT UKK IPA kelas 5 SD kisi-kisi terbaru TA 2022 kurikulum 2013 semester 2 part 1.
Ilustrasi pembahasan soal latihan PAT UKK IPA kelas 5 SD kisi-kisi terbaru TA 2022 kurikulum 2013 semester 2 part 1. /PIXABAY/toodlingstudio

7). Contoh penggunaan bidang miring dalam kehidupan sehari-hari...

a). Bermain jungkat-jungkit

b). Memindahkan pohon ke dalam truk dengan menggunakan papan

c). Mengambil air dengan katrol

d). Menurunkan barang dari atas bangunan menggunakan tali

Jawaban : B

(Pembahasan : dengan menggunakan papan untuk memindahkan pohon ke truk, dapat membantu pemindahannya ke tempat yang lebih tinggi dengan gaya lebih kecil)

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 7 halaman 9 Aktivitas Kelompok Bab 1 Semester 1, Posisi Indonesia pada Peta

8). Katrol yang tidak berubah posisinya ketika memindahkan benda disebut...

a). Majemuk

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah