Soal UAS PAS Kimia Kelas 11 SMA Semester 2 Plus Pembahasan Part 3

- 23 Mei 2022, 19:41 WIB
Ilustrasi belajar.  Inilah soal UAS PAS Kimia Kelas 11 SMA semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan part 3 yang bisa dijadikan referensi dalam belajar.
Ilustrasi belajar. Inilah soal UAS PAS Kimia Kelas 11 SMA semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan part 3 yang bisa dijadikan referensi dalam belajar. /

Jawaban yang paling tepat diantara kelima pilihan diatas adalah pilihan B.

4.Salah satu cara untuk mempertahankan pH darah adalah dengan sistem buffer berikut, kecuali ...

A.Sistem buffer karbonat

B.Sistem buffer fosfat

C.Sistem buffer nitrat

D.Sistem buffer Hemoglobin

E.Sistem buffer protein

Jawaban : C

Buffer adalah zat yang dapat mempertahankan pH ketika ditambah sedikit asam/basa atau ketika diencerkan.

Buffer memiliki dua macam : asam lemah dan garamnya atau basa lemah dan garamnya. Buffer dalam tubuh manusia adalah darah.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x