Soal UAS PAS UKK PAT Geografi Kelas 10 Semester 2 Tahun 2022 dengan Pembahasan Part 1

- 22 Mei 2022, 14:30 WIB
Ilustrasi Soal UAS PAS UKK PAT Geografi Kelas 10 Semester 2 Tahun 2022 dengan Kunci Jawaban Part 1.
Ilustrasi Soal UAS PAS UKK PAT Geografi Kelas 10 Semester 2 Tahun 2022 dengan Kunci Jawaban Part 1. /pixabay/

Jawaban: d
Epirogenetik positif

8. Mitigasi bencana ketika terjadi gempa bumi adalah ...

a. Berlari menyelamatkan barang berharga
b. Mengabadikan dengan kamera kejadian langka
c. Berlari ke tempat terbuka/lapangan
d. Menyimpan dokumen-dokumen berharga
e. Menghubungi sanak saudara dahulu

Jawaban: c
Berlari ke tempat terbuka/lapangan

9. Gambar patahan di bawah ini huruf A menunjukkan bentukan yang disebut ...

Soal UAS PAS UKK PAT Geografi Kelas 10 Semester 2 Tahun 2022 dengan Kunci Part 1
Soal UAS PAS UKK PAT Geografi Kelas 10 Semester 2 Tahun 2022 dengan Kunci Part 1 Tangkap layar kanal youtube Restu Agus Prapsilo

Jawaban: b
Sinklinal

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 Halaman 233-237 Semester 2, Penyajian Data dengan Diagram Batang  Bag.2

10. Dampak positif vulkanisme terhadap ekonomi secara langsung di suatu tempat adalah ...

a. Menyuburkan lahan pertanian
b. Menyejukkan udara
c. Merupakan daerah tangkapan hujan
d. Berpotensi menjadi daerah wisata alam
e. Bahan tambang pasir yang berlimpah

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah