Pembahasan Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 183, Bagian Karya Ilmiah dan Tanggapan atau Informasi

- 19 Mei 2022, 11:16 WIB
Pembahasan Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 183, Bagian Karya Ilmiah dan Tanggapan atau Informasi
Pembahasan Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 183, Bagian Karya Ilmiah dan Tanggapan atau Informasi /

Contoh karya tulis ilmiah beserta bagian dan informasi

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 7 Halaman 235, Persamaan dan Perbedaan Kehidupan Kerajaan Kutai

Judul: KARYA TULIS ILMIAH GAMBARAN PERAN IBU DALAM MEMBIMBING MENYIKAT GIGI PADA ANAK TK DHARMA WANITA KANDANGAN

Penulis: Riska Ardia Pramesti

1. Judul

Tanggapan/informasi: Judul dalam karya ilmiah dirumuskan dalam satu frasa yang jelas dan lengkap.

Judul mencerminkan hubungan antarvariabel. Judul juga mencerminkan konsistensi dengan ruang lingkup penelitian, tujuan penelitian, subjek penelitian, dan metode penelitian.

2. Pendahuluan

Tanggapan/informasi: Bagian pendahuluan mencakup latar belakang masalah, identifikasi masalah, pembatasan masalah, perumusan masalah, tujuan penelitian, dan manfaat atau kegunaan penelitian. Pada artikel ilmiah ini, kerangka teoritis juga dimasukkan dalam bagian pendahuluan.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 7 Halaman 226, Aktivitas Kelompok: Teori Masuknya Pengaruh Hindu Budha ke Indonesia

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah