Contoh Soal Tes Psikotes Seleksi Masuk Bintara Polri dan TNI 2022 Dilengkapi Jawaban, Materi Sinonim Kata

- 18 Mei 2022, 10:08 WIB
Ilustrasi contoh soal Psikotes seleksi masuk Bintara Polri dan TNI 2022 dilengkapi jawaban, materi sinonim kata.
Ilustrasi contoh soal Psikotes seleksi masuk Bintara Polri dan TNI 2022 dilengkapi jawaban, materi sinonim kata. /Pexels.com /Ylanite Koppens

7. PROYEKSI
a. pendataan
b. perbandingan
c, skala
d. perkiraan
e. perbedaan

jawaban: D

8. YURIS
a, ahli hukum
b. masalah hukum
c. secara hukum
d. menurut hukum
e. kekuatan hukum

jawaban: A

9. KONVENSI
a. kesamaan
b. peninjauan
c. kesepakatan
d. kesatuan
e, keseragaman

Baca Juga: Contoh Soal Matematika Tes Akademik Bintara Polri 2022, Dilengkapi Pembahasan Jawaban Lengkap

jawaban: C

10. REDUKSI
a. pengurangan
b. pengecilan
c. pengiritan
d. pembesaran
e. penambahan

jawaban: B

Demikian pembahasan soal dan jawaban tes akademik seleksi Polri tahun 2022 yang bisa dipelajari untuk persiapan menghadapi seleksi.***

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x