Latihan Soal PAT Bahasa Indonesia Kelas 8 Terbaru 2022 Disertai Pembahasan Lengkap

- 17 Mei 2022, 14:49 WIB
ilustrasi Latihan Soal PAT Bahasa Indonesia Kelas 8 Terbaru 2022 Disertai Pembahasan Lengkap.
ilustrasi Latihan Soal PAT Bahasa Indonesia Kelas 8 Terbaru 2022 Disertai Pembahasan Lengkap. /pexels-pixabay/

RINGTIMES BALI – Artikel berikut membahas latihan soal PAT mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas 8 SMP MTs semester 2 yang dilengkapi dengan kunci jawaban dan pembahasan.

Pada kunci jawaban soal PAT Bahasa Indonesia kelas 8 SMP MTs berikut sesuai dengan Kurikulum 2013 disertai pembahasan lengkap, sehingga diharapkan dapat membantu siswa dalam mendalami materi.

Bahasan soal latihan PAT Bahasa Indonesia kelas 8 SMP MTs dengan kunci jawaban berikut ini dapat dijadikan sebagai referensi belajar dan evaluasi belajar siswa dalam persiapan menghadapi penilaian akhir tahun.

Baca Juga: Pembahasan Sejarah Indonesia Kelas 11 Halaman 212 Latih Uji Kompetensi Bab 7, Nilai Kejuangan Tokoh Revolusi

Mengacu pada Buku Elektronik Bahasa Indonesia kelas 8 SMP MTs Edisi Revisi 2017 yang disusun oleh Dr. E. Kosasih, M.Pd dkk, simak pembahasan soal ujian yang dilansir dari kanal Youtube Operator Komputer pada 17 Mei 2022 berikut ini:

1. Cermati teks ulasan berikut!

Rindu, karya sastra dari penulis besar, Darwis Tere Liye. Novel Rindu ini diterbitkan pada tahun 2014. Di dalamnya menceritakan tentang perjalanan panjang sebuah kerinduan.

Perjalanan kerinduan yang banyak menimbun beban di hati. Mulai dari bagaimana ia menempuh perjalanan dengan dosa yang tak terhitung di masa lalu.

Kemudian seseorang yang menempuh perjalanannya dengan penuh kebencian. Sebuah perjalanan yang disebabkan karena dia yang kehilangan cintanya.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x