Soal UAS PAS Antropolgi Kelas 11 SMA Semester 2 Plus Jawaban dan Pembahasan Part 2

- 15 Mei 2022, 11:00 WIB
Ilustrasi belajar.  Inilah soal UAS PAS Antropolgi Kelas 11 SMA semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan part 2 yang bisa dijadikan referensi dalam belajar.
Ilustrasi belajar. Inilah soal UAS PAS Antropolgi Kelas 11 SMA semester 2 plus kunci jawaban dan pembahasan part 2 yang bisa dijadikan referensi dalam belajar. /Pexels/Startup Stock Photo/

RINGTIMES BALI - Berikut ini merupakan soal UAS PAS Antropolgi kelas 11 SMA semester 2 plus jawaban dan pembahasan part 2 untuk membantu adik-adik belajar sebelum menghadapi ujian sesungguhnya.

Dalam artikel ini akan dibahas secara lengkap soal UAS PAS Antropolgi kelas 11 SMA semester 2 plus jawaban dan pembahasan part 2.

Saol UAS PAS Antropolgi kelas 11 SMA semester 2 plus jawaban dan pembahasan part 2 bisa dijadikan referensi dalam belajar.

Baca Juga: Latihan Soal Terpadu Soal B: Soal 2 Part 2, Pembahasan Soal IPA Kelas 10 Semester 2 Halaman 211

Berikut merupakan soal UAS PAS Antropolgi kelas 11 SMA semester 2 plus jawaban dan pembahasan part 2 yang diunggah oleh Sigit sesuai dengan bank soal kemdikbud.go.id

1.Berikut yang bukan sumber etnografer adalah...

A.Dari yang dikatakan org

B.Dari cari orang bertindak

C.Dari artefak yang digunakan

D.Dari pengalaman

Jawaban : D

Tugas seorang etnografer hampir sama dengan seorang investigator, tetapi yang membedakan adalah bahwa seorang etnografer mencatat, menulis, dan mengabadikan kehidupan sehari-hari kelompok orang tersebut dalam kurun waktu tertentu.

2.Berikut yang bukan peranan penelitian etnografi adalah...

A.Memahami masyarakat kompleks

B.Menemukan Grounded teory

C.Mengubah perilaku manusia

D.Menginformasikan teori ikatan budaya

Jawaban : C

Penelitian etnografi adalah bentuk metode penelitian kualitatif di mana peneliti mengamati dan berinteraksi dengan subjek yang diteliti di lingkungan kehidupan nyata mereka yang kerapkali dipergunakan dalam bidang ilmu antropologi dan berbagai ilmu sosial lainnya.

Baca Juga: Latihan Soal Terpadu Soal B: Soal 2, Pembahasan Soal IPA Kelas 10 Semester 2 Halaman 208, 209

3.Garis keturunan pada masyarakat suku bangsa Jawa adalah?

A.Patrilineal

B.Matrilineal

C.Bilateral

D.Keturunan Ayah

E.Keturunan Ibu

Jawaban : C

Sistem kekerabatan parental atau bilateral adalah sistem keturunan yang ditarik menurut garis lahir dari dua sisi yaitu ayah dan ibu.

Dalam hal ini, baik kedudukan anak laki-laki dan perempuan tidak dibedakan.

4.Rancangan penelitian adalah …

A.Usaha menarik kesimpulan yang dapat dipercaya kebenarannya

B.Kegiatan memisahkan perasaan pribadi dan fakta

C.Sesuatu yang diyakini kebenarannya oleh peneliti yang berfungsi sebagai tempat berpijak dalam melaksanakan penelitian

D.Sesuatu yang diyakini kebenarannya oleh peneliti yang berfungsi sebagai tempat berpijak dalam melaksanakan penelitian

E.Pokok-pokok perencanaan dari sebuah penelitian yang tertuang dalam suatu kesatuan naskah

Jawaban : E

Jawaban sudah jelas jika rancangan sebuah penelitian adalah pokok-pokok perencanaan dari sebuah penelitian yang tertuang dalam suatu kesatuan naskah.

Baca Juga: Latihan Soal Terpadu Soal B: Soal 1, Pembahasan Soal IPA Kelas 10 Semester 2 Halaman 206, 207

5.Seorang peneliti yang baik memiliki kemampuan untuk melakukan penelitian dengan menggunakan metode dan teknik penelitian tertentu. Hal tersebut berkaitan dengan sikap peneliti yaitu …

A.Kompeten

B.Objektif

C.Factual

D.Jujur

E.Analitis

Jawaban : A

Peneliti harus bersikap kompeten. Artinya peneliti memiliki keterampilan untuk melakukan penelitian dengan metode ilmiah serta teknik tertentu. Peneliti harus bersikap faktual.

Itulah soal UAS PAS Antropolgi kelas 11 SMA semester 2 plus jawaban dan pembahasan part 2.

Soal ini untuk memperluas pengetahuan adik-adik jadi berlajarlah dengan giat agar memperoleh nilai yang diharapkan.

Selamat belajar dan semoga bermanfaat.***

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah