Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 10 Semester 2 Beserta Pembahasan Jawaban Materi Paragraf Argumentatif

- 14 Mei 2022, 13:00 WIB
Ilustrasi  soal UAS Bahasa Indonesia kelas 10 semester 2 beserta pembahasan jawaban Materi paragraf argumentatif.
Ilustrasi soal UAS Bahasa Indonesia kelas 10 semester 2 beserta pembahasan jawaban Materi paragraf argumentatif. /PEXELS/Pixabay

RINGTIMES BALI - Berikut adalah soal UAS Bahasa Indonesia kelas 10 semester 2 beserta penjelasan materi paragraf argumentatif

Pada artikel ini akan dibahas tentang UAS Bahasa Indonesia kelas 10 dari nomor satu sampai nomor lima yang bisa digunakan sebagai referensi untuk berlatih.

Adanya Pembahasan tentang UAS ini dibuat untuk membantu para siswa dalam mendalami materi yang terdapat pada Buku Paket Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA Ma semester 2 Kurikulum 2013.

Baca Juga: Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 8 Semester 3 Beserta Kunci Jawaban Pilihan Ganda Tahun 2022

Berikut tentang UAS Bahasa Indonesia kelas 10 yang dikutip dari laman resmi bank tentang Kemendikbud dipandu oleh Shofia Faridatuz Zahra S.Pd alumni Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia UNEJ:

1. Perhatikan kalimat-kalimat berikut!
(1) Makin bernas bulir padi, makin merunduk tangkainya.
(2) Makin berwawasan, makin berhati-hati seperti merunduknya setangkai padi yang berbulir bernas.
(3) Seseorang yang memiliki ilmu pengetahuan dan pendidikan tinggi seperti padi.
(4) Begitu pula insan yang pintar dan berpendidikan tinggi.
(5) Setangkai padi yang mulai berisi akan merunduk.

Susunan kalimat-kalimat di atas yang tepat dan sesuai sehingga membentuk sebuah paragraf argumentatif yakni....

Baca Juga: Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 5 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban Pilihan Ganda 2022


sebuah. (1)-(3)-(5)-(2)-(4)
b. (2)-(4)-(3)-(5)-(1)
c. (3)-(5)-(1)-(4)-(2)
d. (4)-(2)-(1)-(5)-(3)
e. (5)-(1)-(2)-(4)-(3)

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x