Soal PAT PKN Kelas 6 Semester 2 dan Kunci Jawaban UKK Terbaru 2022

- 10 Mei 2022, 07:00 WIB
Ilustrasi Soal PAT PKN Kelas 6 Semester 2 dan Kunci Jawaban UKK Terbaru 2022
Ilustrasi Soal PAT PKN Kelas 6 Semester 2 dan Kunci Jawaban UKK Terbaru 2022 /unsplash/

7. Sila keempat Pancasila mengajarkan kita untuk...
a. adil kepada semua orang
b. bersatu membela negara
c. beribadah dengan rajiin dan tekun
d, bermusyawarah untuk mufakat

pembahasan : sila keempat berhubungan dengan musyawarah
jawaban: D

8. membantu pekerjaan orang tua di rumah adalah ...
a. hak
b. kewajiban
c. sanksi
d. hadiah

Baca Juga: Soal PAT IPA Kelas 8 Semester 2 K13 dan Kunci Jawabannya Terbaru 2022 Part 2

pembahasan : membantu pekerjaan orang tua adalah kewajiban seorang anak
jawaban: B

9. Berikut ini merupakan kewajiban terhadap lingkungan sekolah adalah...
a. membersihkan laci meja kita saja
b. membersihkan lingkungan sekolah
c. membuang sampah sembarangan
d, membuang sampah ke kelas lain

pembahasan : di sekolah kita wajib ikut serta menjaga kebersihan sekolah
jawaban: B

10. Berikut merupakan hak kita sebagai pelajar adalah...
a. membersihkan lingkungan kelas
b. menghormati bapak/ibu guru
c. mendapatkan materi pelajaran
d. mengerjakan tugas tepat waktu

Baca Juga: Soal Pretest PPG PAI Tahun 2022 Materi Akhlak Sesuai Kisi-kisi Terbaru

pembahasan : seorang pelajar berhak untuk mendapatkan pelajaran
jawaban : C

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x