Soal UAS Kelas 6 Tema 7 Semester 2 dan Kunci Jawaban Terlengkap 2022, Kepemimpinan

- 8 Mei 2022, 18:30 WIB
Ilustrasi Soal UAS Kelas 6 Tema 7 Semester 2 dan Kunci Jawaban Terlengkap 2022, Kepemimpinan
Ilustrasi Soal UAS Kelas 6 Tema 7 Semester 2 dan Kunci Jawaban Terlengkap 2022, Kepemimpinan /Min An/Pexels

pembahasan : yang termasuk negara di kawasan Asia Tenggara antara lain Malaysia, Thailand dan Singapura
jawaban: A

8. Kawasan bebas senjaat nuklir di Asia Tenggara ada;ah instrumen politik untuk melakukan kerjasama dalam bidang...
a. kesehatan dan politik
b. politik dan keamanan
c. kesehatan dan ekonomi
d. politik dan ekonomi

pembahasan : kerjasama yang dimaksud adalah bidang politik dan keamanan
jawaban: B

9. Lagu gundul-gundul pacul diciptakan oleh...
a. Alfred Simanjuntak
b. R Kusbini
c. R Soeradjo
d. R C Hardjosubroto

pembahasan : pencipta lagu gundul-gundul pacul adalah R C Hardjosubroto
jawaban : D

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 5 Subtema 3 Ekosistem Halaman 142, Informasi Penting dan Pikiran Utama Bacaan

10. Di bawah ini ciri tangga nada diatonis mayor kecuali...
a. bersifat riang gembira
b. bersemangat
c. diawali dan diakhiri dengan nada do
d. diawali dan diakhiri dengan nada 4 (fa)

pembahasan : tangga nada diatonis diawali dan diakhiri nada do
jawaban: D

Demikian pembahasan soal dan kunci jawaban yang bisa dipelajari untuk membantu siswa dalam menghadapi ujian.

Disclaimer :

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah