Aktivitas 8.1: Identifikasi Perbedaan Zat Sederhana, Kunci Jawaban IPA Kelas 9 Semester 2 Halaman 100, 101

- 6 Mei 2022, 16:48 WIB
Ilustrasi Berikut pembahasan soal kegiatan siswa aktivitas 8.1: identifikasi perbedaan zat sederhana, kunci jawaban IPA kelas 9 semester 2 halaman 100.
Ilustrasi Berikut pembahasan soal kegiatan siswa aktivitas 8.1: identifikasi perbedaan zat sederhana, kunci jawaban IPA kelas 9 semester 2 halaman 100. /PEXELS/Tirachard Kumtanom

RINGTIMES BALI – Simak, berikut pembahasan soal kegiatan siswa aktivitas 8.1: identifikasi perbedaan zat sederhana, kunci jawaban IPA kelas 9 semester 2 halaman 100 101 sesuai dengan Kurikulum 2013 edisi revisi 2017.

Halo adik-adik semua, sudah siap belajar? Pembahasan soal kegiatan siswa aktivitas 8.1: identifikasi perbedaan zat sederhana, kunci jawaban IPA kelas 9 semester 2 halaman 100 101 ini diharapkan bisa membantu kamu untuk bisa menyelesaikan soal tersebut.

Berikut pembahasan soal kegiatan siswa aktivitas 8.1: identifikasi perbedaan zat sederhana, kunci jawaban IPA kelas 9 semester 2 halaman 100 101 dengan panduan dari Sevie Safitri Rosalina, S.Pd alumni dari IAIN Jember jurusan Pendidikan IPA.

Baca Juga: Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 5 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban Pilihan Ganda 2022

Ayo, Kita Lakukan

Aktivitas 8.1 Mengidentifikasi Perbedaan Zat dalam Benda dan Makhluk Hidup secara Sederhana

Apa yang perlu kamu diskusikan?

1. Apakah tiap-tiap benda jika dibakar menghasilkan bau yang berbeda-beda? Jika ya, jelaskan mengapa hal tersebut dapat terjadi?

Jawab: Ya, tiap-tiap benda jika dibakar menghasilkan bau yang khas/spesifik. Namun, ada beberapa benda yang memiliki bau yang hampir sama.

Perbedaan bau disebabkan kandungan zat dalam benda tersebut berbeda. Jika bau beberapa benda setelah dibakar sama, berarti kandungan zatnya juga sama.

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x