Soal UTBK SBMPTN Tahun 2022 Soshum Geografi Lengkap Kunci Jawaban, Interaksi Desa Kota

- 1 Mei 2022, 11:46 WIB
Berikut pembahasan soal UTBK SBMPTN tahun 2022 Soshum Geografi materi Interaksi Desa Kota lengkap kunci jawaban.
Berikut pembahasan soal UTBK SBMPTN tahun 2022 Soshum Geografi materi Interaksi Desa Kota lengkap kunci jawaban. /Pixabay.com/StartupStockPhotos

Baca Juga: Soal UTBK SBMPTN Tahun 2022 Soshum Sejarah Lengkap Kunci Jawaban, Demokrasi Liberal Part 1

3. Interaksi desa-kota terjadi karena adanya kebutuhan kedua daerah yang saling melengkapi.

SEBAB

Desa menjadi hinterland bagi kota dan kota menjadi penghasil barang industri bagi kebutuhan desa.

Jawaban pernyataan 1 benar, karena pada dasarnya desa dan kota saling melengkapi satu sama lain.

Pernyataan 2 benar, desa menjadi hinterland atau penyangga, dan menghasilkan produk pertanian yang sangat dibutuhkan wilayah kota.

4. Peran desa sebagai hinterland kota adalah….

a. Penyedia sarana dan prasarana

b. Produsen hasil pertanian

c. Pasar barang produksi

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x