Text Structure, Supporting Paragraph, Pembahasan Soal Bahasa Inggris Kelas 10 Halaman 150

- 28 April 2022, 20:18 WIB
Ilustrasi pembahasan soal kegiatan siswa text structure: supporting paragraph, kunci jawaban Bahasa Inggris kelas 10 semester 2 halaman 150.
Ilustrasi pembahasan soal kegiatan siswa text structure: supporting paragraph, kunci jawaban Bahasa Inggris kelas 10 semester 2 halaman 150. /Pexels/Vlada Karpovich

RINGTIMES BALI – Inilah pembahasan soal kegiatan siswa text structure: supporting paragraph, Bahasa Inggris kelas 10 semester 2 halaman 150 sesuai dengan kurikulum 2013 edisi revisi 2017.

Halo adik-adik sekalian, mari belajar bersama! Pembahasan soal kegiatan siswa text structure: supporting paragraph, Bahasa Inggris kelas 10 semester 2 halaman 150 ini diharapkan bisa menjadi alternatif jawaban untuk menyelesaikan soal tersebut.

Berikut pembahasan soal kegiatan siswa text structure: supporting paragraph, Bahasa Inggris kelas 10 semester 2 halaman 150 dengan panduan dari Fatma Aljawhara, S.Pd. alumni dari Universitas Pendidikan Ganesha jurusan Pendidikan bahasa Inggris.

Baca Juga: Vocabulary Builder, Matching the Word, Pembahasan Soal Bahasa Inggris Kelas 10 Halaman 182

TEXT STRUCTURE

Paragraph: Introductory paragraph

Purpose: To start the recount by introducing Cut Nyak Dhien

Detail: - Her birthdate and death.

- She was a leader of the Acehnese guerilla for 25 years.

- She was an Indonesian National Hero

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x