Pembahasan Sejarah Indonesia Kelas 11 Halaman 213 Latih Ulangan Akhir Bab, Kondisi Politik Indonesia

- 26 April 2022, 12:36 WIB
pembahasan Sejarah Indonesia kelas 11 halaman 213 semester 2 Latih Ulangan Akhir Bab terbaru 2022.
pembahasan Sejarah Indonesia kelas 11 halaman 213 semester 2 Latih Ulangan Akhir Bab terbaru 2022. /Sejarah Indonesia kelas 11/buku.kemdikbud/

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 24, Penggunaan Sinonim pada Teks Deskripsi

b. Banyak ideologi yang berkembang pada awal Indonesia Merdeka

c. Banyak Partai Politik yang berdiri

d. Belanda dan sekutu masih mencoba menguasai beberapa daerah di Indonesia.

2. Mengapa terjadi pertempuran 10 November 1945, dan bagaimana peristiwa itu berlangsung?

Pembahasan: latar belakang terjadinya pertempuran 10 November adalah karena Belanda dibantu tentara sekutu hendak merusak kemerdekaan yang sudah diproklamirkan Indonesia.

Adapun penyebab khususnya adalah insiden yang terjadi di Hotel Yamato Surabaya yang berujung pada kematian Jenderal Mallaby.

Baca Juga: Pembahasan Sejarah Indonesia Kelas 11 Halaman 206 Latih Uji Kompetensi, Perundingan Renville

Pertempuran 10 November melibatkan pihak Indonesia dengan pasukan asing yang adalah gabungan dari Britania Raya dan India Britania.

3. Jelaskan apa yang kamu ketahui tentang Bandung Lautan Api!

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x