Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 9-10, Mendaftar Ciri Penggunaan Bahasa pada Teks Deskripsi

- 26 April 2022, 10:06 WIB
Ilustrasi kunci jawaban soal Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP MTs Halaman 9-10: Mendaftar Ciri Penggunaan Bahasa pada Teks Deskripsi.
Ilustrasi kunci jawaban soal Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP MTs Halaman 9-10: Mendaftar Ciri Penggunaan Bahasa pada Teks Deskripsi. /PEXELS/Miguel Á. Padriñán

Kalimat Perincian : Bagas tidur di ujung kakiku. Sebelum kuelus-elus dia akan selalu menggangguku. Kalau waktunya makan dia berputar-putar di depanku sambil mengibas-ngibaskan telinganya yang panjang.

3. Kalimat : Suasana sore di Parangtritis sangat mengagumkan.

Kalimat Perincian : Di sebelah kiri, terlihat tebing yang sangat tinggi, di sebelah kanan, kita bisa melihat batu karang besar yang seolah-olah siap menjaga gempuran ombak yang datang setiap saat. Pantai bersih dengan buih-buih putih bergradasi abu-abu dan kombinasi hijau sungguh elok.

Daftarlah semua kalimat yang membuat kamu seakan melihat, mendengar, dan merasakan objek yang dideskripsikan. Kata mana yang dihapus.

Baca Juga: Soal dan Kunci Jawaban Buku IPA kurikulum 2013 Kelas 9 Bab 10 Halaman 207

Seakan dapat dilihat : Kulitnya kuning langsat.

Seakan dapat didengar : Bernyanyi kecil.

Seakan dapat dirasakan : Rasa hangat berbaur dengan lembutnya embusan angin sore, melingkupi seluruh tubuh. (Contoh)

Alternatif jawaban :

1. Seakan dapat dilihat : Wajahnya teduh dan selalu tersenyum.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x