Soal Cerita Matematika Kelas 1 SD Terbaru 2022 dan Kunci Jawaban Lengkap, Nilai Auto 100

- 23 April 2022, 10:58 WIB
Simak soal cerita Matematika kelas 1 SD terbaru 2022 sesuai kisi-kisi Kurikulum 2013. Nilai auto 100.
Simak soal cerita Matematika kelas 1 SD terbaru 2022 sesuai kisi-kisi Kurikulum 2013. Nilai auto 100. /Unsplash / jaikishan patel.

2. Pak Banu adalah penjual ikan. Hari ini Pak Banu menyediakan 22 kilogram ikan kakap dan 20 kilogram udang.

Berapa kilogram jumlah seluruh ikan kakap dan udang?

Baca Juga: Contoh Soal UAS PAS Agama Hindu Kelas 2 SD Semester 2 Plus Kunci Jawaban dan Pembahasan

3. Ibu membeli 18 buah jeruk di pasar. Sesampainya di rumah terdapat 3 buah jeruk yang busuk.

Berapa sisa buah jeruk yang masih segar?

4. Ayah dan Siti sedang memberi makan ayam-ayamnya.

Kemudian ayah bertanya kepada Siti, "Ayah memiliki 28 ekor ayam. Jika ada 12 ekor ayam jantan, maka ada berapa ekor ayam betina?"

Dapatkah kamu membantu Siti menjawab pertanyaan Ayah?

Kunci Jawaban

1. Penjumlahan 25 kelereng + 12 kelereng =
25
12
__ +

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x