Soal UAS PAI Kelas 3 SD Semester 2 dan Kunci Jawaban Dilengkapi Pembahasan Singkat

- 21 April 2022, 20:33 WIB
Ilustrasi soal UAS PAI kelas 3 SD semester 2 dan kunci awaban dilengkapi pembahasan singkat.
Ilustrasi soal UAS PAI kelas 3 SD semester 2 dan kunci awaban dilengkapi pembahasan singkat. /PEXELS/Katerina Holmes

RINGTIMES BALI - Berikut ini merupakan soal UAS PAI kelas 3 SD semester 2 dan kunci awaban dilengkapi pembahasan singkat untuk membantu adik-adik belajar sebelum menghadapi ujian sesungguhnya.

Dalam artikel ini akan dibahas secara lengkap soal UAS PAI kelas 3 SD semeseter 2 dan kunci awaban dilengkapi pembahasan singkat.

Soal UAS PAI kelas 3 SD semester 2 dan kunci awaban dilengkapi pembahasan singkat ini semoga bisa dijadikan referensi belajar.

Baca Juga: Contoh Soal UAS PAI Kelas 4 SD Semester 2 dan Kunci Jawaban Dilengkapi Pembahasan Singkat

Berikut merupakan soal UAS PAI kelas 3 SD semester 2 dan kunci awaban dilengkapi pembahasan singkat, yang diunggah oleh Taufik Siswo Putro sesuai dengan bank soal kemdikbud.go.id dipandu oleh Diana Zulfani S.Pd alumni pendidikan PGSD Universitas Terbuka.

1.Contoh ikhlas dalam perkataan adalah ....

a.Membantu korban banjir

b.Guru yang mengajar muridnya

c.Ikut bergotong royong di kampung

d.Menolong fakir miskin

Jawaban : B

Jawaban lain adalah contoh iklas dalam fisik atau tenaga maupun materi.

2.Orang yang tidak ikhlas artinya ....

Baca Juga: Kisi-kisi Soal Ujian Sekolah US Bahasa Jawa Kelas 6 SD dan MI Lengkap Terbaru 2022

a.Sombong

b.Malu

c.Mempunyai pamrih

d.Rajin

Jawaban : C

Pamrih = tidak ikhlas.

3.Beramal dengan ikhlas artinya ....

a.Beribadah sesuai dengan keinginan kita

b.Benci jika ada yang memuji

c.Hanya mencari ridha Allah

d.Benci jika ada yang menyanjung

Jawaban : c

Baca Juga: Kisi-kisi Soal Ujian Sekolah US IPS Kelas 6 SD dan MI Lengkap Terbaru 2022, Nilai Auto 100

Orang beribadah dengan ikhlas pastinya hanya menginginkan ridha Allah.

4.Orang yang ikhlas disebut ....

a.Mualaf

b.Mukhlis

c.Taqarub

d.Muadzin

Jawaban : B

Orang ikhlas disebut mukhlisin.

5.Ikhlas berarti melakukan sesuatu dengan ....

a.Rendah diri

b.Rendah hati

c.Tulus hati

d.Percaya diri

Baca Juga: Kisi-kisi Soal Ujian Sekolah Prakarya Kelas 9 dan Pembahasan TA 2022 Semester 2 Part 2

Jawaban : C

Orang yang melakukan sesuatu dan hatinya tulus disebut dengan orang ikhlas.

Itulah soal UAS PAI kelas 3 SD semester 2 dan kunci awaban dilengkapi pembahasan singkat.

Soal ini untuk memperluas pengetahuan adik-adik jadi berlajarlah dengan giat agar memperoleh nilai yang diharapkan.

Selamat belajar dan semoga bermanfaat.***

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah