Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 167 Uji Kompetensi 6.1, Daerah dalam Kerangka NKRI

- 19 April 2022, 08:40 WIB
Ilustrasi pembahasan kunci jawaban soal PKN Kelas 7 SMP MTs Halaman 167 Uji Kompetensi 6.1, Daerah dalam Kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia.
Ilustrasi pembahasan kunci jawaban soal PKN Kelas 7 SMP MTs Halaman 167 Uji Kompetensi 6.1, Daerah dalam Kerangka Negara Kesatuan Republik Indonesia. /pexels.com/Tirachard Kumtan

3. Bagaimana proses penyusunan teks Proklamasi Kemerdekaan?

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 3 Tema 2 Halaman 25 Pembelajaran 3, Soal Latihan Penjumlahan

Alternatif jawaban : Proses penyusunan teks Proklamasi Kemerdekaan yakni sebagai berikut :

Penyusunan teks Proklamasi Kemerdekaan Indonesia dimulai pukul 02.00 hingga 04.00 WIB (dini hari) pada tanggal 17 Agustus 1945.

Teks proklamasi kemerdekaan ditulis oleh Ir. Soekarno dengan bantuan Mohammad Hatta dan Ahmad Soebarjo di ruang makan kediaman Laksamana Maeda.

Mohammad Hatta dan Ahmad Soebarjo ikut serta menyumbangkan ide agar teks proklamasi memiliki isi yang singkat, padat, dan jelas.

Baca Juga: Soal PAT Bahasa Inggris Kelas 6 Semester 2 Sesuai Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban Terbaru 2022

Proses penulisan teks proklamasi juga dihadiri oleh B.M Diah, Sayuti Melik, Sukarni, dan Soediro.

Pada teks proklamasi terdapat nama terang Ir. Soekarno dan Mohammad Hatta dan keterangan atas nama bangsa Indonesia. Hal tersebut merupakan usulan Sukarni.

Teks proklamasi yang sudah siap, kemudian diketik atau ditulis ulang menggunakan mesin tik oleh Sayuti Melik.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x