Latihan Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 12 Semester 2 Kurikulum 2013 Full Pembahasan Jawaban Lengkap

- 17 April 2022, 20:36 WIB
Latihan Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 12 Semester 2 Kurikulum 2013 Full Pembahasan Jawaban Lengkap.
Latihan Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 12 Semester 2 Kurikulum 2013 Full Pembahasan Jawaban Lengkap. /PIXABAY/Ylanite

6. Rangkuman dari pokok masalah dan solusi yang telah disampaikan merupakan pengertian dari...
a. Simpulan
b. Solusi
c. Pendahuluan
d. Konteks

Pembahasan : rangkuman dari masalah dan solusi disebut simpulan
Jawaban: A

Baca Juga: Download Lagu Live While Were Young dari One Direction MP3 MP4, Kualitas Terbaik Beserta Lirik

7. Bahasa yang dapat mengekspresikan sikap eksposisi. Agar dapat meyakinkan pembaca, yang biasa dipertegas dengan kata keterangan atau adverbia frekuentif, seperti selalu, biasanya, sebagian besar, sering.
Teks diatas merupakan pengertian dari...
a. Kosa kata
b. Konjungsi
c. Orientasi
d. Adverbia

Pembahasan : teks diatas membahas pengertian adverbia
Jawaban : D

8. Yang termasuk dalam struktur teks editorial adalah...
a. Evaluasi
b. Konjungsi
c. Reiteration
d. Orientasi

Pembahasan : salah satu struktur teka editorial adalah reiteration
Jawaban : C

9. Berisikan sudut pandang penulis terhadap permasalahan yang diangkat. Berupa pernyataan atau teori yang akan diperkuat oleh argumen merupakan pengertian dari...
a. Konjungsi
b. Penegasan ulang
c. Tesis
d. Argumentasi

Pembahasan : pernyataan berikut adalah tentang tesis
Jawaban : C

Baca Juga: Kumpulan Soal Ujian Sekolah PAI Kelas 9 SMP MTS, Full Kisi - kisi Jawaban Terbaru 2022

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah