Kisi kisi Soal Ujian Sekolah US PJOK Kelas 6 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban 2022 PART 2

- 12 April 2022, 22:10 WIB
ilustrasi. Adik-adik berikut pembahasan Kisi kisi Soal Ujian Sekolah US PJOK Kelas 6 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban 2022 PART 2
ilustrasi. Adik-adik berikut pembahasan Kisi kisi Soal Ujian Sekolah US PJOK Kelas 6 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban 2022 PART 2 /pexels/

RINGTIMES BALI - Inilah pembahasan Kisi kisi Soal Ujian Sekolah US PJOK Kelas 6 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban 2022 PART 2.

Dalam artikel ini akan dibahas Soal Ujian Sekolah PJOK untuk siswa kelas 6 SD dan MI serta sederajat semester 2 Kurikulum 2013 bagian PART 2.

Dengan adanya bahasan Soal Ujian Sekolah PJOK Kelas 6 ini diharapkan dapat membantu para siswa berlatih mempersiapkan ujiannya.

Baca Juga: Kisi kisi Soal Ujian Sekolah US PJOK Kelas 6 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban 2022 PART 1

Untuk mengetahui seperti apa bagian PART 2 nya simak pembahasan Soal yang dipandu oleh Guru Sekolah Dasar Purwo Miftahulhuda Pradana dilansir dari Kanal YouTubenya SekodaS, Selasa 12 April :

6. Gerak dalam permainan kasti yang termasuk dalam pola gerak dasar manipulatif adalah...

A. meliukan badan

B. melompat

C. berlari

D. memukul bola

pembahasan : Gerak dalam permainan kasti yang termasuk dalam pola gerak dasar manipulatif adalah D. memukul bola

7. Gerak dasar dalam lompat jauh secara berurutan adalah...

A. berlari - melayang - menumpu - mendarat

B. berlari - menumpu - melayang - mendarat

C. berlari - mendarat - menumpu - melayang

D. berlari - menumpu - mendarat - melayang

pembahasan : Gerak dasar dalam lompat jauh secara berurutan adalah B. berlari - menumpu - melayang - mendarat

Baca Juga: Soal Ujian Sekolah Matematika Kelas 6 SD Kurikulum 2013, Kisi – kisi 2022

8. Gerak hindaran pada pencak silat merupakan unsur gerak...

A. belaan

B. serangan

C. tipuan

D. pertahanan

pembahasan : Gerak hindaran pada pencak silat merupakan unsur gerak A. belaan

9. Untuk mencegah penyakit corona telah dicanangkan gerakan 3 M yang meliputi...

A. mencuci tangan, memakai masker, menjaga jarak

B. mencuci tangan, memakai masker, menjauhi penderita

C. memakai masker, menjaga jarak, menyendiri

D. memakai masker, menjaga jarak, makanan bergizi

pembahasan : Untuk mencegah penyakit corona telah dicanangkan gerakan 3 M yang meliputi A. mencuci tangan, memakai masker, menjaga jarak

10. Zat berbahaya pada tubuh yang terdapat pada rokok adalah...

A. caffein

B. shianida

C. toxin

D. nikotin

pembahasan : Zat berbahaya pada tubuh yang terdapat pada rokok adalah D. nikotin

Baca Juga: Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 6 SD Sesuai Kurikulum 2013 Tahun 2022 PART 2

11. Dalam permainan sepakbola yang merupakan kombinasi gerak lokomotor dan manipulatif yaitu...

A. berlari dan melompat

B. menangkap dan menendang bola

C. berlari dan menendang bola

D. menendang dan menangkap bola

pembahasan : Dalam permainan sepakbola yang merupakan kombinasi gerak lokomotor dan manipulatif yaitu C. berlari dan menendang bola

12. Pukulan keras dan tajam ke arah lapangan permainan lawan dalam bola voli disebut...

A. service

B. smash

C. blocking

D. passing

pembahasan : Pukulan keras dan tajam ke arah lapangan permainan lawan dalam bola voli disebut B. smash

13. Perhatikan gambar berikut!

Kisi kisi Soal Ujian Sekolah US PJOK Kelas 6 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban 2022 PART 2
Kisi kisi Soal Ujian Sekolah US PJOK Kelas 6 Semester 2 Beserta Kunci Jawaban 2022 PART 2

Pada gambar diatas, temanmu sedang berlatih melangkah lurus dan melempar bola basket. Gerakan temanmu merupakan variasi gerak dasar...dan...

A. lokomotor dan non lokomotor

B. nonlokomotor dan manipulatif

C. lokomotor dan manipulatif

D. manipulatif dan passing

pembahasan : Pada gambar diatas, temanmu sedang berlatih melangkah lurus dan melempar bola basket. Gerakan temanmu merupakan variasi gerak dasar C. lokomotor dan manipulatif

Baca Juga: Soal Ujian Sekolah AKM Matematika Kelas 6 SD Tahun 2022, Full Pembahasan PART 1

14. Melompat dan melakukan pukulan keras pada permainan bulu tangkis disebut juga...

A. jumping smash

B. jump shoot

C. drop shoot

D. jumping session

pembahasan : Melompat dan melakukan pukulan keras pada permainan bulu tangkis disebut juga A. jumping smash

15. Berlari dan menghindar dari lemparan bola lawan merupakan gerakan dalam permainan...

A. tenis meja

B. bulutangkis

C. kasti

D. sepakbola

pembahasan : Berlari dan menghindar dari lemparan bola lawan merupakan gerakan dalam permainan C. kasti

Demikian pembahasan Kisi kisi Soal Ujian Sekolah US PJOK Kelas 6 Semester 2 untuk bagian PART 2-nya. Simak bagian PART 3 nya hanya di portal ini. 

Semoga bermanfaat dan menjadi referensi belajar.

Sukses ujiannya adik-adik.***

 


Disclaimer : Artikel ini hanya menyajikan konten untuk membantu pembelajaran siswa dan tidak mengandung mutlak kebenaran

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah