Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 9 SMP Semester 2, Kisi - kisi Terbaru Tahun 2022

- 12 April 2022, 15:50 WIB
ilustrasi. Berikut pembahasan Kunci Jawaban Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 9 SMP, Full Kisi - kisi Terbaru Tahun 2022
ilustrasi. Berikut pembahasan Kunci Jawaban Soal Ujian Sekolah IPA Kelas 9 SMP, Full Kisi - kisi Terbaru Tahun 2022 /pexels/

pembahasan :
Zat aditif yang aman dikonsumsi :
- Pemanis : siklamat, dulcin, aspartam
- pengawet : natrium benzoat, natrium nitrit
- penyedap rasa/perisa : monosodium glutamat (MSG), asam sitrat
- pewarna : amaranth, briliant blue, tartrazin

Boraks itu pengawet
rhodamin pewarna tekstil
jadi untuk mengenyalkan bakso dan tahu itu adalah B. Boraks

2. Perhatikan data berikut ini:

1. akar tunggang
2. batang bercabang
3. pertulangan daun sejajar
4. mahkota bunga berjumlah 3 atau kelipatannya

Ciri tumbuhan biji berkeping dua ditunjukkan oleh nomor ...

A. 1 dan 2

B. 3 dan 4

C. 2 dan 3

D. 1 dan 4

Baca Juga: Soal Ujian Sekolah Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP 2022, Full Prediksi

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah