Latihan Soal Pretest PPG Dalam Jabatan 2022 dan Kunci Jawaban, Penelitian Tindakan Kelas

- 8 April 2022, 16:40 WIB
Soal pretest PPG dalam jabatan 2022 lengkap dengan kunci jawaban yang dibahas berdasarkan RPP dan silabus Penelitian Tindakan Kelas (PTK).
Soal pretest PPG dalam jabatan 2022 lengkap dengan kunci jawaban yang dibahas berdasarkan RPP dan silabus Penelitian Tindakan Kelas (PTK). /PIXABAY/14995841/

RINGTIMES BALI - Simak soal pretest PPG dalam jabatan 2022 lengkap dengan kunci jawaban yang dibahas berdasarkan RPP dan silabus Penelitian Tindakan Kelas.

Halo sobat guru, kali ini kami akan membagikan soal pretes PPG dalam jabatan beserta kunci jawaban lengkap terbaru 2022.

Penting bagi sobat guru untuk berlatih dengan soal pretest PPG dalam jabatan yang kami bagikan, karena sesuai dengan silabus dan RPP 2022.

Baca Juga: Soal Pretest PPG Sesuai Kisi-kisi Terbaru 2022 Disertai Pembahasan Lengkap, Materi Sikap Cinta Tanah Air

Dilansir dari kanal YouTube Guru Kreatif 4.0 pada Jumat, 8 April 2022, berikut pembahasan lengkap soal PPG dalam jabatan dan kunci jawaban.

Catatan: kunci jawaban terdapat di akhir artikel setelah soal.

1. Yang dimaksud dengan perencanaan tindak lanjut dalam PTK adalah ...

a. Menyusun tindakan perbaikan untuk siklus berikutnya
b. Merevisi pedoman observasi
c. Menyusun proposal PTK
d. Menentukan metode yang akan digunakan
e. Menyusun instrumen

2. Refleksi merupakan salah satu tahapan siklus PTK. Refleksi paling tepat dilakukan oleh peneliti pada saat ...

Halaman:

Editor: Moch. Kharisson Abdillah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x