Contoh Soal Kelas 5 SD IPS Materi Organisasi Pergerakan Nasional Beserta Kunci Jawaban

- 1 April 2022, 22:02 WIB
Simak berikut  penjelasan Organisasi Pergerakan Nasional kalian dapat pelajari untuk menjadi bekal menghadapi UAS ataupun Ujian Nasional.
Simak berikut penjelasan Organisasi Pergerakan Nasional kalian dapat pelajari untuk menjadi bekal menghadapi UAS ataupun Ujian Nasional. /Pixabay.com/14995841

2. Serikat Dagang Islam (SDI) berdiri pada tahun 1911, dan didirikan oleh siapa ?

Jawaban : Haji Samanhudi

 Baca Juga: Download Lagu Kulo Sampun Nyerah - Yeni Inka MP3 MP4 Beserta Lirik, Sekali Klik

3. Tokoh Tiga Serangkai yang mendirikan Indische Partij adalah ?

Jawaban : Dr. Ernest Francois Eugene Douwes Dekker, yang dikenal dengan nama Dr. Danudirja Setiabudi.

Raden Mas Suwardi Suryaningrat atau lebih dikenal dengan nama Ki Hajar Dewantoro

Dr. Cipto Mangunkusumo

 

4. Perhimpunan Indonesia (Indische Vereniging) didirikan pada tahun berapa?

Jawaban : Perhimpunan Indonesia (Indische Vereniging) didirikan pada tahun 1922

Halaman:

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah