Jelaskan Perbedaan Antara Nabi dan Rasul, PAI Kelas 11 Halaman 117

- 31 Maret 2022, 13:55 WIB
Pembahasan PAI kelas 11 halaman 117, jelaskan perbedaan antara nabi dan rasul, simak selengkapnya artikel ini
Pembahasan PAI kelas 11 halaman 117, jelaskan perbedaan antara nabi dan rasul, simak selengkapnya artikel ini /Foto/Ilustrasi/Unsplash

RINGTIMES BALI – Halo adik-adik berikut ini pembahasan PAI kelas 11 halaman 117 tentang perbedaan antara nabi dan rasul.

Pembahasan PAI kelas 11 halaman 117, yakni materi perbedaan antara nabi dan rasul serta beriman kepada para rasul.

Adanya pembahasan PAI kelas 11 halaman 117 ini diharapkan bisa membantu adik-adik mendalami materi.

Baca Juga: Kunci Jawaban PAI Kelas 7 Halaman 183-185 Pilihan Ganda No 1-10 Bab 12, al-Khulafa’u ar-Rasyidun

Dilansir dari buku PAI kelas 11 Kemendikbud, berikut ini pembahasan lengkap yang dipandu oleh Muslih, S.Pd.I alumni Pendidikan Agama Islam IAIN Sunan Ampel Surabaya.

1. Jelaskan perbedaan antara nabi dan rasul!

Perbedaan yang pertama, Nabi adalah orang yang diberi wahyu oleh Allah tentang syariat kebenaran agama dan tidak diperintahkan untuk menyampaikannya kepada kaum atau umatnya.

Perbedaan yang kedua, Rasul adalah orang yang diutus oleh Tuhan tentang syariat agama dan diperintahkan untuk menyampaikannya kepada manusia.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 8 SMP MTs Aktivitas Individu Halaman 230 231 Perlawanan dan Perang di Berbagai Daerah

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x