Sejarah Kelas 12 Halaman 168, Alasan Presiden Abdurrahman Wahid Merupakan Pendorong Semangat Pluralis

- 29 Maret 2022, 15:30 WIB
Pembahasan soal sejarah kelas 12 halaman 168
Pembahasan soal sejarah kelas 12 halaman 168 /Pexels/SHVETS production//

Kemudian ia juga menjunjung tinggi Hak Asasi Manusia atau HAM.

Baca Juga: Soal USP Ujian Sekolah Bahasa Indonesia Kelas 12 Full Kisi - kisi Terbaru 2022

Selain itu juga ia memiliki usaha untuk membangun fondasi masyarakat sipil dengan penuh toleransi.

Salah satu bukti dedikasi dari Presiden Abdurrahman Wahid adalah menerbitkan Keppres nomer 6 tahun 2000.

Keppres tersebut berisi tentang pencabutan instruksi presiden nomer 14 tahun 1967 mengenai agama, kepercayaan, dan adat istiadat China.

Gebrakan ini membuka selubung diskriminasi yang dialami oleh etnis bermata sipit selama pemerintahan orde baru.

Baca Juga: Pembahasan PAI Kelas 12 Halaman 210 211 Esai Bagian 3, Sejarah Awal Masuknya Agama Islam ke Nusantara

2. Presiden Abudurrahman Wahid adalah presiden yang menghargai pluralisme atau keragaman di Indonesia.

Dalam masa pemerintahannya, banyak kebijakan dari Presiden Abdurrahman Wahid yang dibuat untuk mendorong semangat pluralis di Indonesia.

Akibatnya banyak pihak yang tidak menyukainya karena dipandang terlalu membela kaum minoritas.

Halaman:

Editor: Annisa Fadilla

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah