Perlawanan Rakyat Maluku, Kunci Jawaban PKN kelas 7 halaman 139-140 Tabel 6.1 Terbaru 2022

- 24 Maret 2022, 15:17 WIB
Kunci jawaban PKN kelas 7 halaman 139-140 2022, Perlawanan Rakyat Maluku Tabel 6.1 Perjuangan Pahlawan Meraih Kemerdekaan Bangsa Indonesia.
Kunci jawaban PKN kelas 7 halaman 139-140 2022, Perlawanan Rakyat Maluku Tabel 6.1 Perjuangan Pahlawan Meraih Kemerdekaan Bangsa Indonesia. /Tangkap layar buku Kemendikbud PKN kelas 7

RINGTIMES BALI - Simak kunci jawaban PKN kelas 7 halaman 139 140 terbaru 2022, Perlawanan Rakyat Maluku Tabel 6.1 Perjuangan Pahlawan dalam Meraih Kemerdekaan Bangsa Indonesia.

Pada kunci jawaban PKN kelas 7 halaman 139 140 terbaru 2022, akan dibahas mengenai Perlawanan Rakyat Maluku lengkap dari masa perjuangan, lawan, dan ringkasan.

Adik-adik diminta untuk mengisi tabel 6.1 PKN kelas 7 halaman 139 140 untuk menjelaskan Perjuangan Pahlawan dalam Meraih kemerdekaan Bangsa Indonesia, salah satunya adalah Perlawanan Rakyat Maluku.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 7 Halaman 219 Aktivitas Individu, Nilai Budaya dan Tradisi Masyarakat Praaksara

Penting bagi kalian untuk menguasai materi tersebut dan dalam proses itu kami akan membantu dengan memberikan kunci jawaban lengkap.

Dilansir dari buku.kemdikbud dan Media Kunci Jawaban yang dibahas ulang oleh Kunti Nur Afifah, S.Pd., alumni Pendidikan PKN UMM pada Kamis, 24 Maret 2022, berikut pembahasan lengkapnya.

Tabel 6.1 PKN Kelas 7 halaman 139-140

Perlawanan Rakyat Maluku

Masa perjuangan: 1811-1818

Perjuangan melawan: VOC Hindia Belanda

Ringkasan Perjuangan: Tokoh yang cukup terkenal dalam perlawanan rakyat Maluku adalah Kapitan Pattimura.

Baca Juga: Soal Ujian Sekolah PAI Kelas 11 Kurikulum 2013 Terbaru 2022 Disertai Pembahasan PART 2

Banyak perjuangan yang dilakukan seperti melakukan berbagai penyerbuan ke benteng VOC, menghancurkan kapal-kapal VOC, menentang berbagai kebijakan Belanda.

Perjuangan Rakyat Maluku harus berakhir kala Kapitan Pattimura dihukum gantung pada 16 Desember 1817.

Putri Beliau Christina Martha Tiahahu berusaha melanjutkan perjuangan namun akhirnya tertangkap dan meninggal pada 2 Januari 1818 karena sakit.

Baca Juga: Resep Sup Tulang Ala Lord Adi Master Chef, Ide Menu Buka Puasa dan Lebaran

Itulah pembahasan kunci jawaban PKN kelas 7 halaman 139-140 lengkap dan terbaru 2022 tentang Perlawanan Rakyat Maluku.

Semoga bermanfaat dan dapat dipahami.

Disclaimer: Artikel ini berisi pembahasan terbuka yang dapat dieksplorasi siswa untuk memahami pelajaran.

Kebenaran jawaban tidak bersifat mutlak dan hanya merupakan alternatif yang bisa dieksplor oleh siswa.***

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah