Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 139 Aktivitas 6.1, Masa Perjuangan Perlawanan Rakyat Maluku

- 23 Maret 2022, 20:20 WIB
Kunci jawaban PKN kelas 7 halaman 139 Aktivitas 6.1, Masa Perjuangan Perlawanan Rakyat Maluku.
Kunci jawaban PKN kelas 7 halaman 139 Aktivitas 6.1, Masa Perjuangan Perlawanan Rakyat Maluku. /Pixabay.com/Pexels.

3. Perlawanan Pangeran Diponegoro

Masa Perjuangan: 1825 - 1830

Melawan : Kolonial Belanda

Perjuangan:
Pangeran Diponegoro melakukan pemberontakan pada kesultanan Yogyakarta dan Belanda pada tahun 1825 disebabkan beberapa hal diantaranya:
- pengaruh Belanda di kesultanan Yogyakarta
- perampasan tanah bangsawan oleh Belanda
- Belanda membangun jalan di tanah makam leluhur pangeran Diponegoro
- penduduk Jawa dipaksa menanam tanaman untuk diekspor oleh Belanda

Baca Juga: 5 Manfaat Minyak Cengkeh untuk Kesehatan Tubuh Beserta Efek Sampingnya

Awalnya perang ini berhasil dimenangkan pangeran Diponegoro namun Belanda berhasil mendatangkan pasukan kolonial Hindia Belanda (KNIL) yang akhirnya menekan pasukan Diponegoro dengan sistem benteng stelselnya.

Selain itu diperparah dengan adanya wabah kolera dan disentri yang membunuh banyak rakyat dan pasukan Diponegoro.

4. Perlawanan Rakyat Sulawesi

Masa perjuangan : tahun 1829-1907

Melawan : Belanda

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah