Kunci Jawaban Buku Tema 9 Kelas 5 SD Halaman 139 Subtema 3, Perhatikan Iklan yang Dilihat Edo

- 23 Maret 2022, 17:24 WIB
Ilustrasi kunci jawaban pada buku tema 9 subtema 3 halaman 139 kelas 5 SD MI yaitu perhatikan iklan yang dilihat Edo.
Ilustrasi kunci jawaban pada buku tema 9 subtema 3 halaman 139 kelas 5 SD MI yaitu perhatikan iklan yang dilihat Edo. /pexels.com/Katerina Holmes.

RINGTIMES BALI - Hallo adik-adik semua, apa kabar? Masih semangatkah untuk belajar hari ini? Kali ini kita akan membahas kunci jawaban buku Tema 9 Subtema 3 Kelas 5 SD MI.

Pembahasan kunci jawaban Tema 9 mengenai Benda-Benda di Sekitar Kita dan Subtema 3 mengenai Manusia dan Benda di Lingkungannya.

Pembahasan kunci jawaban Halaman 139, dilansir dari buku Tema 9 Kelas 5 SD MI Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017, menurut Alumni PGSD Universitas Terbuka, Diana Zulfani, S.Pd kepada Ringtimes Bali.

Baca Juga: Kunci Jawaban Buku Tema 9 Kelas 5 SD Halaman 127 Subtema 3, Kerja Sama dengan Orang Tua dan Ayo Renungkan

Kunci Jawaban Buku Tema 9 Kelas 5 SD Halaman 139 Subtema 3, Perhatikan Iklan yang Dilihat Edo

Ayo Mengamati

Perhatikan iklan yang dilihat Edo pada koran!

Kunci Jawaban Buku Tema 9 Kelas 5 SD Halaman 139 Subtema 3, Perhatikan Iklan yang Dilihat Edo./
Kunci Jawaban Buku Tema 9 Kelas 5 SD Halaman 139 Subtema 3, Perhatikan Iklan yang Dilihat Edo./ Tangkapan Layar Buku Tema 9 Kelas 5 SD MI Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017.

Setelah mengamati, coba kamu jelaskan tentang isi iklan tersebut. Uraikan dalam kolom berikut.

Jawaban: Isi iklan di atas

Isi iklan diatas yaitu penawaran pada sebuah produk pasta gigi merk “Gigident”. 

Baca Juga: Soal Try Out Bahasa Using Kelas 6 SD MI Kurikulum 2013 Disertai Kunci Jawaban Lengkap Terbaru 2022

Pasta gigi pada iklan tersebut mempunya fungsi yaitu mengurangi rasa ngilu pada gigi dengan selang waktu hanya 30 detik setelah penggunaannya.

Selain itu, Gigident juga dapat memutihkan dan menguatkan gigi, dan juga membersihkan karang gigi.

Setiap pembelian pasta gigi “Gigident” kalian akan mendapatkan bonus sikat gigi mini.

Baca Juga: Kunci Jawaban Buku Tema 9 Kelas 5 SD Halaman 124 Subtema 3, Bacalah Iklan Media Cetak Berikut ini

Itulah pembahasan kunci jawaban Tema 9 Kelas 5 SD Halaman 139 Subtema 3, Perhatikan Iklan yang Dilihat Edo. Tetap semangat belajar dan selamat belajar, gapailah ilmu setinggi-tingginya!

Disclaimer: Kunci jawaban ini hanyalah alternatif jawaban untuk adik-adik sebagai referensi untuk belajar. Kebenaran kunci jawaban tergantung penilaian pengajar.***

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x