Kumpulan Soal UTS PAI Kelas 9 Semester 2, Terbaru Beserta Kunci Jawaban

- 21 Maret 2022, 09:30 WIB
Kumpulan soal dan kunci jawaban UTS PAI kelas 9 semester 2.
Kumpulan soal dan kunci jawaban UTS PAI kelas 9 semester 2. /PIXABAY/DariuszSankowski

RINGTIMES BALI – Berikut kumpulan soal UTS untuk mata pelajaran PAI kelas 9 semester 2, disertai dengan kunci jawaban.

Semoga dengan adanya kumpulan soal dan kunci jawaban ini, dapat membantu para siswa kelas 9 ketika belajar dalam rangka persiapan sebelum menghadapi UTS PAI semester 2.

Langsung saja kita amati kumpulan soal UTS PAI kelas 9 semester 2 dengan kunci jawaban, sebagaimana yang dilansir dari Buku Sekolah Elektronik menurut Alumni Pendidikan Agama Islam IAIN Sunan Ampel Surabaya, Muslih, kepada Ringtimes Bali, pada Senin, 21 Maret 2022.

1. Jelaskan pengertian dari tata krama!

Baca Juga: Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 278, Aktivitas Kelompok: Ekonomi Masyarakat Indonesia Sejak Reformasi

Jawaban: tata krama adalah norma-norma pergaulan yang berkaitan dengan kebiasaan dalam bertindak maupun bertutur kata yang berlaku atau disepakati dalam lingkungan pergaulan antarmanusia setempat.

2. Sebutkan manfaat dari tata krama!

Jawaban: manfaat dari tata krama yaitu seluruh lapisan anggota masyarakat akan merasa nyaman.

Kemudian orang yang lebih muda dapat lebih menghargai yang lebih tua, orang yang lebih tua dapat menyayangi yang lebih muda, dan lain sebagainya.

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana

Sumber: Buku Sekolah Elektronik


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x