Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 SD MI Halaman 182 183 Ayo Mencoba, Statistika Mean Rata-Rata

- 17 Maret 2022, 18:20 WIB
Ilustrasi pembahasan kunci jawaban matematika kelas 6 SD MI halaman 182-183, Ayo mencoba, statistika, menentukan nilai mean (rata-rata).
Ilustrasi pembahasan kunci jawaban matematika kelas 6 SD MI halaman 182-183, Ayo mencoba, statistika, menentukan nilai mean (rata-rata). /pexels.com/Thirdman

RINGTIMES BALI – Salam Semangat, adik-adik! Artikel ini akan membahas kunci jawaban Matematika kelas 6 SD dan MI halaman 182-183 beserta pembahasan lengkap.

Matematika kelas 6 pada bab 4 kurikulum 2013 materi statistika tentang median (nilai tengah), terdapat latihan soal “Ayo Mencoba” di halaman 182-183.

Nah, kesempatan kali ini akan dipaparkan penjelasan kunci jawaban soal matematika kelas 6 halaman 182-183 untuk menentukan nilai mean (rata-rata) pada data yang disajikan.

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 SD MI Halaman 171 Statistika Menentukan Modus

Diharapkan pembahasan soal di bawah ini dapat membantu serta memberikan referensi bagi adik-adik dalam memahami dan menyelesaikan soal matematika khususnya statistika.

Simaklah pembahasan kunci jawaban matematika kelas 6 halaman 182-183 statistika, menentukan mean, dilansir dari Buku Senang Belajar Matematika dari Kemdikbud Kurikulum 2013 Edisi 2018 dan dipandu oleh Diana Zulfani S.Pd alumni PGSD, Universitas Terbuka antara lain:

“Ayo Mencoba”

Ayo, coba soal berikut! Kerjakan dengan teliti!

1) Nilai ulangan Matematika dari 25 siswa Kelas VI adalah 7, 6, 5, 5, 7, 8, 7, 8, 7, 9, 5, 7, 6, 5, 9, 8, 5, 6, 7, 8, 9, 6, 5, 7, 4

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 SD MI Halaman 182, 183, Statistika Menentukan Mean Rata-rata

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah