Latihan Soal PTS Bahasa Indonesia Kelas 9 Semester 2 Terlengkap 2022 dengan Pembahasan Kunci Jawaban Terbaru

- 16 Maret 2022, 16:01 WIB
Latihan Soal PTS Bahasa Indonesia Kelas 9 Semester 2 Terlengkap 2022 dengan Pembahasan Kunci Jawaban Terbaru
Latihan Soal PTS Bahasa Indonesia Kelas 9 Semester 2 Terlengkap 2022 dengan Pembahasan Kunci Jawaban Terbaru /pexels/@artempodrez.

Tanggapan logis terhadap pernyataan di atas adalah...

a. Jumlah barang yang dijual dikurangi karena barang tersebut tidak laku di pasaran.
b. Barang-barang kebutuhan sehari-hari perlu diproduksi karena diperlukan
c. Kualitas barang harus ditingkatkan karena konsumen lebih senang barang yang bermutu.
d. Produksi dalam negeri dijual murah karena harga murah barang cepat habis

Pembahasan : Dalam bacaan disebutkan jika barang produksi dalam negeri kurang laku karena kualitas, sehingga tanggapan yang benar adalah bagaimana barang dalam negeri bisa laku yakni dengan meningkatkan kualitas.
Jawaban : C

5. Sebagai seorang sastrawan, pekerjaan Djenar Mahesa Ayu menulis novel atau cerita pendek. Dari karya tersebut tentu oembaca memperoleh berbagai manfaat. Penyajian pesan penulis sastra halus dan sopan. Hasil penulisannya jarang menimbulkan hal-hal yang berbau SARA.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 Halaman 252 Latihan Berpikir Kritis Memahami Surat Pribadi


Kalimat fakta dalam paragraf tersebut adalah pada kalimat...
a. Pertama
b. Kedua
c. Ketiga
d. Keempat

Pembahasan : kalimat fakta adalah kenyataan sebenarnya, bukan pendapat atau argumen dari penulis. Pada paragraf tersebut kalimat kedua hingga keempat adalah oendapat penulis, sedangkan kalimat pertama adalah fakta.

Dimana disebutkan jika Djenar Mahesa Ayu adalah penulis novel dan cerpen
Jawaban: A

Demikian pembahasan latihan soal Bahasa Indonesia kelas 9 untuk persiapan menghadapi  PTS semester 2 yang diharapkan menjadi bahan belajar sebelum ujian.

Disclaimer:

Halaman:

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x