PKN Kelas 11 Halaman 142, Uji Kompetensi Bab 4 Jelaskan Arti Penting Perdamaian Dunia Bagi Kemajuan Negara

- 14 Maret 2022, 14:46 WIB
Ilustrasi pembahasan soal PKN kelas 11 halaman 142, Uji Kompetensi Bab 4 Jelaskan Arti Penting Perdamaian Dunia Bagi Kemajuan Negara, Lengkap 2022.
Ilustrasi pembahasan soal PKN kelas 11 halaman 142, Uji Kompetensi Bab 4 Jelaskan Arti Penting Perdamaian Dunia Bagi Kemajuan Negara, Lengkap 2022. /PIXABAY/StartupStockPhotos.

Indonesia memiliki UUD NRI tahun 1945 yang juga berisi pentingnya menjaga perdamaian dunia dan mencegah penahanan di atas dunia. Untuk itu, dengan berbagai upaya, Indonesia akan terus menjaga perdamaian di dunia.

Contohnya, mengikuti organisasi internasional semacam PBB, ASEAN, OKI, dll. Ada juga beberapa langkah yang dilakukan adalah terlibat dalam upaya kemerdekaan Palestina, menjaga perdamaian di timur tengah, dll.

Baca Juga: PKN Kelas 11 Halaman 138, Tugas Kelompok 4.1 Identifikasi Organisasi Internasional yang Diikuti Indonesia

3.) Mengapa bangsa Indonesia harus terlibat dalam upaya mewujudkan perdamaian dunia?

Pembahasan:

Bangsa Indonesia harus terlibat dalam upaya perdamaian dunia karena Indonesia merupakan salah satu negara yang ada dalam dunia internasional.

Selain itu, Indonesia pernah mengalami masa-masa penjajahan yang sangat mengenaskan. Berbekal pengalaman pahit itu, Indonesia tidak ingin mengulangi lagi peristiwa tersebut, baik di negara sendiri maupun negara lain.

4.) Jelaskan faktor-faktor yang menyebabkan suatu negara mengadakan hubungan internasional!

Pembahasan:

Faktor-faktor yang menyebabkan suatu negara mengadakan hubungan internasional adalah faktor kepentingan negara itu sendiri. Sebuah negara merupakan bagian dari dunia internasional, untuk itu setiap negara harus bekerja sama dalam bentuk hubungan internasional agar terjadi di negara tersebut maupun negara lainnya.

Halaman:

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x