Soal PTS UTS PJOK Kelas 8 Semester 2 Materi Permainan Bola Besar Lengkap dengan Kunci Jawaban

- 12 Maret 2022, 19:42 WIB
Latihan Soal UTS PTS PJOK Kelas 8 SMP MTs Full Kunci Jawaban Semester 2 Dilengkapi Pembahasan Terbaru, materi Permainan Bola Besar.
Latihan Soal UTS PTS PJOK Kelas 8 SMP MTs Full Kunci Jawaban Semester 2 Dilengkapi Pembahasan Terbaru, materi Permainan Bola Besar. /Unsplash.com/@lbnielsen


RINGTIMES BALI - Halo Adik-adik! Salam semangat. Kali ini kita akan belajar mengenai beberapa latihan soal UTS PTS PJOK untuk kelas 8 SMP MTs dilengkapi kunci jawaban dan pembahasan fokus materi permainan bola besar.

Latihan soal UTS PTS PJOK kelas 8 ini dibuat untuk membantu adik-adik belajar mempersiapkan diri menghadapi ujian di sekolah nantinya, terkhusus untuk materi permainan bola besar.

Sebelum mengerjakan soal UTS PTS PJOK ini sebaiknya adik-adik kelas 8 belajar terlebih dahulu terkait materi mata pelajaran tersebut.

Baca Juga: Soal Terbaru UTS PAI Kelas 4 Semester 2 Materi Surat Al Fil Lengkap dengan Kunci Jawaban 2022

Berikut latihan soal UTS PTS PJOK kelas 8 dilengkapi kunci jawaban lengkap dilansir dari laman Bank soal Kemendikbud dengan pembahasan menurut Karim, S.Pd, Guru Olahraga MI Muhammadiyah Muncar pada 12 Maret 2022, kepada Ringtimes Bali.

1. Siapakah nama terkenal pemain bola basket internasional ?

A. Anthonia Christopher

B. Michael Jordan

C. Bambang Pamungkas

D. Albert Fernando

Halaman:

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x