Soal PTS Tema 5 Kelas 3 Semester 2 Dilengkapi Kunci Jawaban Terbaru 2022, Materi Cuaca

- 7 Maret 2022, 22:00 WIB
Ilustrasi Soal PTS Tema 5 Kelas 3 Semester 2 Dilengkapi Kunci Jawaban Terbaru 2022, Cuaca
Ilustrasi Soal PTS Tema 5 Kelas 3 Semester 2 Dilengkapi Kunci Jawaban Terbaru 2022, Cuaca /Pixabay

Jawaban : D

6. Berikut ini yang termasuk kalimat efektif adalah...
a. Cuaca tidak menentu membuat petani resah
b. Banjir merusak banyak rumah-rumah.
c. Banyak pohon-pohon tumbang karena hujan dan angin kencang
d. Banyak sekali penyakit menjangkit saat musim hujan

Pembahasan : kata banyak pada kalimat b, c dan d sudah berarti banyak sehingga kata didepannya tidak perlu diulang, atau bisa diulang tapi kata banyak dihilangkan

Jawaban : A

Baca Juga: Soal PTS Bahasa Indonesia Kelas 8 Semester 2 Tahun 2022, Pilihan Ganda Lengkap Kunci Jawaban Terbaru

7. Dayu memiliki kue yang dipotong menjadi 20 bagian. Lani memakan kue tersebut 5 potong. Bagian kue yang dimakan Lani adalah...
a. 20/20
b. 10/20
c. 1/20
d. 5/20

Pembahasan : Dayu memiliki 20 potong kue, 5 bagian dari 20 potong kue itu adalah 5/20

Jawaban : D

8. Seorang petani memiliki sepetak sawah. Ia telah mencangkul 1/4 bagian sawah kemudian ia mencangkul lagi 2/4 bagian sawah. Berapa bagian sawah yang telah dicangkul petani?

a. 1/4

Halaman:

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah