Prediksi Soal PTS UTS Matematika Kelas 3 SD MI Tema 5 dan Tema 6, Semester 2 Plus Kunci Jawaban

- 6 Maret 2022, 21:47 WIB
Ilustrasi prediksi soal dan kunci jawaban PTS UTS Matematika kelas 3 Tema 5 dan tema 6 semester 2 plus pembahasan.
Ilustrasi prediksi soal dan kunci jawaban PTS UTS Matematika kelas 3 Tema 5 dan tema 6 semester 2 plus pembahasan. /Pexels/Suzy Hazelwood

2. Sebuah bangun persegi panjang memiliki panjang 12 cm dan lebar 5 cm. Berapa keliling bangun tersebut ....
a. 17 cm
b. 60 cm
c. 34 cm

Jawaban: c. 34 cm

Panjang = 12 cm
Lebar = 5 cm
Keliling = panjang + lebar + panjang + lebar
= 12 cm + 5 cm + 12 cm + 5 cm
= 34 cm

Baca Juga: 20 Bocoran Soal UTS PTS PJOK Kelas 2 SD MI Semester 2 Beserta Kunci Jawaban Dilengkapi Pembahasan

Cara lain = Keliling = 2 (panjang + lebar)
= 2 (12 cm + 5 cm)
= 2 (17 cm)
= 34 cm

3. Sebuah bangun berbentuk persegi memiliki sisi 10 cm. Keliling bangun persegi tersebut adalah ....
a. 40 cm
b. 30 cm
c. 20 cm

Jawaban: a. 40 cm

Sisi = 10 cm
keliling = sisi + sisi + sisi + sisi
= 10 cm + 10 cm + 10 cm + 10 cm
= 40 cm

Cara lain = Keliling = 4 x sisi
= 4 x 10 cm
= 40 cm

4. Lani telah mengikuti les selama 45 hari. Lani telah mengikuti les selama .... bulan.
a. 1,5
b. 2
c. 2,5

Halaman:

Editor: Rian Ade Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah