Latihan Soal UTS PTS SBdP Kelas 2 SD MI Semester 2 Beserta Kunci Jawaban Dilengkapi Pembahasan

- 6 Maret 2022, 20:15 WIB
Berikut soal UTS PTS SBdP kelas 2 SD MI semester 2 dilengkapi kunci jawaban.
Berikut soal UTS PTS SBdP kelas 2 SD MI semester 2 dilengkapi kunci jawaban. /Pexels/

RINGTIMES BALI – simak soal UTS PTS SBdP kelas 2 SD MI semester 2 dilengkapi kunci jawaban.

Dengan adanya kunci jawaban ulangan penilaian harian ini untuk membantu teman-teman kelas 2 SD MI dapat menyelesaikan soal SBdP dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemdikbud).

Semoga dengan adanya artikel latihan soal UTS PTS SBdP ini, adik-adik kelas 2 SD MI lebih memahami dan dapat mengerjakan dengan lancar.

Baca Juga: Soal PTS PJOK Kelas 6 Semester 2 Kurikulum 2013 Full Kunci Jawaban Terbaru 2022

Berikut kunci jawaban dari bank soal Jagat Edukasi untuk soal UTS PTS SBdP kelas 2 SD MI dan menurut Diana Zulfani, S.Pd alumni PGSD Universitas Terbuka.

1. Pada lukisan laut biasa warnai air diberikan dengan warna … .

a. Biru

b. Merah

c. Hijau

Jawaban: a. Biru

Pembahasan: Warna air laut biasa digambarkan dengan warna biru pada lukisan.

2. Pada saat matahari terbenam akan terlihat warna … .

a. Putih

b. Merah

c. Kuning

Jawaban: b. Merah

Pembahasan: Ketika matahari terbenam warna langit akan berubah menjadi warna merah disekitar matahari.

Baca Juga: Soal PTS PJOK Kelas 6 Semester 2 Kurikulum 2013 Full Kunci Jawaban Terbaru 2022

3. Ciri khas dari alat musik prekuensi adalah … .

a. Dipukul

b. Ditiup

c. Digesek

Jawaban: b. Ditiup

Pembahasan: Alat musik prekuensi dimainkan dengan cara ditiup.

4. Berikut ini jenis objek lukisan yang cocok diberi warna coklat adalah … .

a. Bunga mawar

b. Burung dara

c. Batang pohon

Jawaban: c. Batang pohon

Pembahasan: Seperti warna aslinya, pohon pada lukisan diberi warna coklat.

5. Peralatan untuk melukis diantaranya adalah … .

a. Pensil dan palu

b. Pensil dan kuas

c. Pensil dan tang

Jawaban: b. Pensil dan kuas

Pembahasan: Peralatan yang digunakan untuk melukis adalah krayon, pensil, kuas, dan buku gambar atau kanvas.

Baca Juga: Contoh Soal Ujian SMA Mata Pelajaran Geografi Jurusan IPS Kelas 12, Beserta Kunci Jawabannya

6. Orang yang sering membawakan lagu dan diiringi dengan musik disebut seorang … .

a. Penari

b. Pelukis

c. Penyanyi

Jawaban: c. Penyanyi

Pembahasan: Penyanyi adalah seseorang yang biasanya membawakan lagu baik diiringi atau tanpa musik dengan merdu.

7. Jenis alat musik yang dimainkan dengan cara ditiup adalah … .

a. Gitar

b. Gendang

c. Terompet

Jawaban: c. Terompet

Pembahasan: Terompet adalah jenis alat musik yang dimainkan dengan ditiup, gitar dipetik dan gendang dipukul.

8. Alat musik piano dimainkan dengan cara … .

a. Ditekan

b. Ditiup

c. Dipukul

Jawaban: a. Ditekan

Pembahasan: Alat musik piano dimainkan dengan cara ditekan agar dapat menghasilkan suara.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP MTs Halaman 119 dan 126, Semester 2 Terbaru dan Terlengkap 2022

9. Bahan baku untuk membuat meja, kursi dan lemari adalah … .

a. Besi

b. Kayu

c. Tanah liat

Jawaban: b. Kayu

Pembahasan: Kayu adalah bahan dasar untuk membuat meja, kursi dan lemari.

10. Bahan baku untuk membuat gentong dan genting adalah … .

a. Tanah liat

b. Kayu

c. Besi

Jawaban: a. Tanah liat

Pembahasan: Tanah liat adalah bahan dasar untuk membuat gerabah termasuk gentong.

11. Jenis kesenian Tari Kuda Lumping adalah kebudayaan ciri khas dari pulau … .

a. Jawa

b. Bali

c. Sumatera

Jawaban: a. Jawa

Pembahasan: Tari Kuda Lumping berasal dari Ponorogo di Jawa Timur.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP MTs Halaman 135, 136, Semester 2 Terbaru dan Terlengkap 2022

12. Jenis kesenian Reog adalah ciri khas dari kota … .

a. Klampisan

b. Malang

c. Ponorogo

Jawaban: c. Ponorogo

Pembahasan: Salah satu tarian yang terkenal dari Ponorogo adalah Reog Ponorogo yang didalamnya terdapat pertunjukan kuda lumping dan lainnya.

13. Salah satu kelebihan jika menggunakan cap adalah … .

a. Dapat dipakai berulang-ulang

b. Hasil gambarnya lebih bagus

c. Tidak boros cat

Jawaban: a. Dapat dipakai berulang-ulang

Pembahasan: Cap dapat diisi ulang dengan bantalan tinta jika warnya mulai pudar.

14. Pada benda 2 dimensi memiliki 2 ukuran terkecuali adalah … .

a. Panjang

b. Tinggi

c. Lebar

Jawaban: b. Tinggi

Pembahasan: Pada gambar dua dimensi hanya memiliki 2 ukuran yaitu panjang dan lebar.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP MTs Halaman 162, Soal Uraian Uji Kompetensi Bab 10 Terbaru dan Terlengkap 2022

15. Cap yang sering digunakan dinamakan … .

a. Prangko

b. Gambar stempel

c. Stempel

Jawaban: c. Stempel

Pembahasan: Stempel adalah satu jenis cap yang sering digunakan dengan menggunakan bantalan tinta.

Inilah kunci jawaban soal UTS PTS SBdP kelas 2 SD MI semester 2.

Disclaimer: Kunci jawaban ini hanyalah alternatif jawaban untuk adik-adik sebagai referensi untuk belajar. Kebenaran kunci jawaban tergantung penilaian pengajar.***

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x