Soal UTS PTS Matematika Kelas 1 SD MI Kurikulum 2013 Semester 2, Disertai Kunci Jawaban dan Pembahasan Terbaru

- 6 Maret 2022, 17:51 WIB
Ilustrasi Soal UTS PTS Matematika Kelas 1 SD MI Kurikulum 2013 Semester 2, Disertai Kunci Jawaban dan Pembahasan Terbaru.
Ilustrasi Soal UTS PTS Matematika Kelas 1 SD MI Kurikulum 2013 Semester 2, Disertai Kunci Jawaban dan Pembahasan Terbaru. /PEXELS/Magda Ehlers

Pembahasan: Urutan bilangan yang sesuai dari terkecil dimulai dari angka 21, 25, 33, 39.

2 . 2 puluhan dan 2 satuan dilambangkan menjadi ...

A . 23
B . 21
C . 22

Jawaban: C. 22

Pembahasan: 2 puluhan dan 2 satuan dilambangkan menjadi 22.

Baca Juga: Soal PTS Tema 6 Kelas 4 SD Semester 2 Tahun 2022, Bocoran Terlengkap Cita - citaku

3 . Nilai tempat angka 3 dalam bilangan 38 yaitu ...

A . Satuan
B . Puluhan
C . Ratusan

Jawaban: B. Puluhan

Pembahasan: Dalam angka 38, 3 merupakan puluhan dan 8 satuan.

Halaman:

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah