Kunci Jawaban Buku Tema 7 Kelas 5 SD Halaman 142 Subtema 2, Informasi Mengenai Republik Indonesia Serikat

- 25 Februari 2022, 21:40 WIB
Ilustrasi kunci jawaban Buku Tema 7 Kelas 5 SD Halaman 142 Subtema 2, Carilah Informasi Mengenai Republik Indonesia Serikat atau RIS.
Ilustrasi kunci jawaban Buku Tema 7 Kelas 5 SD Halaman 142 Subtema 2, Carilah Informasi Mengenai Republik Indonesia Serikat atau RIS. /Pixabay.com/14995841

1 . Studi pustaka: mencari informasi melalui buku, surat kabar, majalah, atau artikel di internet.

2 . Diskusi: dilakukan dalam diskusi kelompok kecil maupun diskusi kelas.

3 . Wawancara: melakukan wawancara kepada orang yang memiliki pengetahuan seperti kepada Guru atau sejarahwan.

Baca Juga: Bocoran Soal PTS UTS PJOK Kelas 5 SD MI Semester 2 Terbaru 2022 Plus Kunci Jawaban

Setelah informasi kamu dapatkan, tuliskan hasilnya pada kolom berikut.

Jawaban: Republik Indonesia Serikat atau RIS merupakan negara federal yang berdiri pada tanggal 27 Desember 1949 yakni sebagai hasil kesepakatan tiga pihak dalam Konferensi Meja Bundar (KMB).

Antara lain Republik Indonesia, Bijeenkomst voor Federall Overleg (BFO), dan Belanda. Pada kesepakatan tersebut disaksikan oleh United Nations Commission for Indonesia atau UNCI sebagai perwakilan PBB.

Baca Juga: Soal UTS Bahasa Inggris Kelas 3 SD Semester 2 Kurikulum 2013 Dilengkapi Kunci Jawaban Terbaru 2022

Negara RIS terdiri atas 7 negara bagian dan 9 bagian otonom. Berikut 7 Negara yaitu:

1 . Negara Republik Indonesia yang meliputi Atjeh, Djogdjakarta, Sumatera Tengah, Tapanuli, Lampoeng, Ibukotanya Djogdjakarta.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: Buku Tema 7 Kelas 5 SD dan MI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah