Soal dan Kunci Jawaban PTS UTS SBdP Kelas 5 Tema 7 Semester 2 Materi Nada Lagu Terbaru 2022

- 24 Februari 2022, 13:20 WIB
Simak prediksi soal dan pembahasan kunci jawaban PTS UTS SBdP kelas 5 Tema 7 semester 2 terbaru 2022, materi nada lagu.
Simak prediksi soal dan pembahasan kunci jawaban PTS UTS SBdP kelas 5 Tema 7 semester 2 terbaru 2022, materi nada lagu. /Pixabay/sweetlouise/

RINGTIMES BALI - Simak prediksi soal dan pembahasan kunci jawaban PTS UTS SBdP kelas 5 Tema 7 semester 2 terbaru 2022, materi nada lagu.

Halo adik-adik, kali ini kami akan membagikan soal SBdP kelas 5 Tema 7 semester 2 materi nada lagu sebagai bahan pembelajaran untuk persiapan PTS UTS 2022.

Penting bagi kalian untuk menguasai materi nada lagu sehingga diperlukan latihan soal PTS UTS SBdP kelas 5 Tema 7 semester 2 terbaru 2022.

Baca Juga: Task 2: Text Structure of ‘Malin Kundang’ Story, Bahasa Inggris Kelas 10 Halaman 175

Diharapkan pembahasan kunci jawaban dari prediksi soal PTS UTS SBdP kelas 5 Tema 7 semester 2 ini dapat membantu kalian untuk mendapatkan nilai yang memuaskan.

Dilansir dari bank soal UMAR ANIMARGON yang dibahas oleh Guru Umar Wirahadi Kusuma, S.Pd., pada Kamis, 24 Februari 2022 serta telah disesuaikan dengan permendikbud, berikut soal dan pembahasan lengkapnya.

Catatan: Pembahasan kunci jawaban ada di akhir artikel setelah soal.

Baca Juga: Diskusi Cara Menggunakan Energi, Kunci Jawaban Kelas 3 SD Tema 6 Subtema 1 Halaman 17, 18

1. Nada yang letaknya sebelum nada "sol" adalah ...

a. do
b. fa
c. mi
d. re

2. Dalam tangga nada not 2 digunakan untuk lambang nada ...

a. do
b. mi
c. re
d. fa

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 132-135 Ayo Kita Berlatih 8.1 Semester 2, Luas Permukaan Kubus-Balok

3. Tanda not angka yang dinyanyikan dengan nada tinggi adalah ...

a. lingkaran di awal
b. lingkaran di akhir
c. titik di bawah
d. titik di atas

4. Lagu "Satu Nusa Satu Bangsa" diciptakan oleh ...

a. Ibu Sud
b. A.T Mahmud
c. L. Manik
d. C. Simanjuntak

Baca Juga: Kosa Kata tentang Sumber Energi, Kunci Jawaban Kelas 3 SD Tema 6 Subtema 1 Halaman 14, 15

5. Birama lagu "Satu Nusa Satu Bangsa" adalah ...

a. 2/4
b. 3/4
c. 4/4
d. 6/8

Kunci Jawaban

1. b (Nada fa terletak sebelum sol)

2. c (Nada re dilambangkan not 2 dalam tangga nada)

3. d (Nada tinggi dilambangkan dengan tanda not titik di atas)

Baca Juga: Soal UTS PTS Matematika Kelas 1 Tema 5 Semester 2 Kurikulum 2013 dengan Kunci Jawaban, Full Prediksi 2022

4. c (Liberty Manik adalah pencipta lagu Satu Nusa Satu Bangsa)

5. c (Setiap birama lagu Satu Nusa Satu Bangsa terdapat 4 ketukan yang bernilai 1/4 untuk masing-masing ketukan)

Itulah pembahasan prediksi soal dan kunci jawaban PTS UTS SBdP kelas 5 Tema 7 semester 2 materi nada lagu.

Semoga kalian mendapatkan nilai maksimal dalam tes.

Disclaimer: Artikel ini berisi pembahasan eksploratif yang dapat dimanfaatkan sebagai bahan pembelajaran oleh siswa.

Pembahasan soal ini tidak bersifat mutlak namun hanya berupa prediksi yang dibahas tuntas.
***

Editor: Annisa Fadilla


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah