Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 Halaman 97 Subtema 2 Pembelajaran 5 Teks Pidato Pentingnya Gotong Royong

- 23 Februari 2022, 15:34 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 SD MI Halaman 97 Subtema 2 Pembelajaran 5 tentang Teks Pidato "Pentingnya Gotong Royong"
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 SD MI Halaman 97 Subtema 2 Pembelajaran 5 tentang Teks Pidato "Pentingnya Gotong Royong" /Pexels/Pavel Danilyuk

Alternatif jawaban :

Contoh Teks Pidato

"Assalamualaikum wr.wb

Selamat pagi, salam sejahtera.

Yang saya hormati Kepala Sekolah, bapak dan ibu guru, serta teman-teman yang saya cintai.

Marilah kita panjatkan puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa.

Baca Juga: Latihan Soal UTS PTS PKn Kelas 7 Kurikulum 2013 Semester 2 Terbaru 2022 dan Pembahasan

Sebagaimana yang kita ketahui bahwa salah satu ciri khas masyarakat Indonesia adalah hidup bergotong royong.

Hal ini dapat mempermudah semua pekerjaan yang menjadi kewajiban kita bersama.

Selain itu gotong royong juga dapat mempercepat waktu pengerjaan, sehingga kita dapat melaksanakan pekerjaan kita dengan efektif.

Halaman:

Editor: Muhammad Khusaini

Sumber: buku.kemdikbud.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah