Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 5 SD Halaman 22 Subtema 1, Pemerintahan Kolonial Inggris dan Belanda

- 18 Februari 2022, 10:09 WIB
Ilustras Kunci Jawaban Buku Tema 7 Kelas 5 SD Halaman 22 Subtema 1, Pemerintahan Kolonial Inggris dan Belanda./
Ilustras Kunci Jawaban Buku Tema 7 Kelas 5 SD Halaman 22 Subtema 1, Pemerintahan Kolonial Inggris dan Belanda./ /Tangkapan Layar Buku Tema 7 Kelas 5 SD MI Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2017.

 Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 6 SD Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 3 Halaman 73-77, Teks Bacaan Pak Welly

Di manakah daerah kekuasaannya?

Jawaban: Inggris: Banda, Ambon, dan Sumatera

Belanda: Hampir seluruh wilayah di Indonesia.

Kapankah waktu pemerintahan kolonial di Indonesia dimulai?

Jawaban: Inggris: Pada tahun 1811 – 1818

Belanda: Pada tahun 1602 – 1945

 Baca Juga: Kunci Jawaban Kelas 6 SD Tema 7 Subtema 2 Pembelajaran 2 Halaman 62 63, Teks Bacaan Bagong Kussudiarjo

Kebijakan apa yang diambil selama pemerintahan kolonial berlangsung?

Jawaban: Inggris: Membagi pulau Jawa yaitu menjadi 16 koresidenan, Para petani harus membayar pajak yang sebagai uang sewa, sistem sewa tanah dan melarang adanya perdagangan budak.

Halaman:

Editor: Suci Annisa Caroline

Sumber: Buku Tema 7 Kelas 5 SD dan MI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah